The influence of word wall on students’ interest and learning outcomes

Alfina Hidayaty, Universitas Muhammadiyah Pontianak, Indonesia
Mahwar Qurbaniah, Universitas Muhammadiyah Pontianak, Indonesia
Anandita Eka Setiadi, Universitas Muhammadiyah Pontianak, Indonesia

Abstract


A word wall is a fun, entertaining learning media game. This study aims to determine the effect of word wall media on student interest and learning outcomes. The research used the experimental method, Quasi Experimental form with Nonequivalent Control Group Design. Determination of the experimental and control classes using a simple random sampling method, treatment in the experimental class using word wall media, and media box questions in the control class. The data collection instrument for pretest-posttest learning outcomes is in the form of multiple-choice questions. Meanwhile, interest in learning was measured using a questionnaire with the Linkert scale. Analysis of learning interest data using the t-test obtained the value of student interest in learning (0.000 <0.05). The value of student learning outcomes based on the U-Mann Whitney test obtained a value of (0.000 <0.05), and the effect size of the results showed that the media word wall affects an interest in learning by 58.9% with an effect size value of 1.1 (large). The highest learning interest indicator is feeling happy, with a percentage of 71% in the experimental class. The effect of word wall media on learning outcomes is 79.4%, and the effect size value is 1.9 (large). The completeness value of the posttest in the experimental class was 89%, while in the control class, the percentage of completeness was 45%. It is concluded from this research that there are differences and the influence of word wall media on students' interests and learning outcomes.

 

Pengaruh penggunaan word wall terhadap minat dan hasil belajar siswa

Word wall merupakan media pembelajaran yang menyenangkan dan menghibur. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media word wall terhadap minat dan hasil belajar siswa. Metode penelitian menggunakan eksperimental dengan desain Nonequivalent Control Group Quasi Experimental. Penentuan kelas eksperimen dan kontrol menggunakan metode simple random sampling, dengan perlakuan penggunaan media word wall pada kelas eksperimen dan kotak soal pada kelas kontrol. Instrumen pengumpulan data untuk pretest-posttest hasil belajar berupa soal pilihan ganda. Minat belajar diukur menggunakan kuesioner dengan skala Linkert. Analisis data minat belajar menggunakan uji t diperoleh nilai minat belajar siswa 0,000 < 0,05. Nilai hasil belajar siswa berdasarkan uji U-Mann Whitney adalah 0,000 < 0,05, dan effect size hasil menunjukkan bahwa media Word wall mempengaruhi minat belajar sebesar 58,9% dengan nilai effect size sebesar 1,1 (besar). Indikator minat belajar tertinggi adalah merasa senang, dengan persentase 71% pada kelas eksperimen. Pengaruh media Word wall pada hasil belajar mencapai 79,4%, dan nilai effect size sebesar 1,9 (besar). Nilai ketuntasan pada posttest pada kelas eksperimen mencapai 89%, sedangkan pada kelas kontrol persentase ketuntasan sebesar 45%. Dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan dan pengaruh media wor dwall terhadap minat dan hasil belajar siswa


Keywords


media word wall; interest in learning; learning outcomes

Full Text:

PDF

References


Asiyah, A., Topano, A., & Walid, A. (2020). Meningkatkan minat dan hasil belajar Biologi siswa di SMA negeri 10 kota Bengkulu dengan menggunakan strategi pembelajaran Guided Note Taking (GNT). Jurnal Muara Pendidikan, 5(2). https://doi.org/10.52060/mp.v5i2.395

Audia, C., Yatri, I., Aslam, Mawani, S., & Zulherman. (2021). Development of smart card media for elementary students. Journal of Physics: Conference Series, 1783(1), 012114. https://doi.org/10.1088/1742-6596/1783/1/012114

Isti, L. A., Agustiningsih, & Wardoyo, A. A. (2020). Pengembangan video animasi materi sifat-sifat cahaya untuk siswa kelas IV sekolah dasar. Jurnal Pendidikan Dasar, 1(1), 21–28.

Kadaruddin, Arafah, B., Kaharuddin, Ahmad, D., & Iska. (2020). Word wall media: An effective teaching technique to enrich students’ vocabulary in secondary level of education. International Journal of Advanced Science and Technology, 29(5). http://sersc.org/journals/index.php/IJAST/article/view/25955

Kartika, S., Husni, H., & Millah, S. (2019). Pengaruh kualitas sarana dan prasarana terhadap minat belajar siswa dalam pembelajaran pendidikan agama Islam. Jurnal Penelitian Pendidikan Islam, 7(1), 113. https://doi.org/10.36667/jppi.v7i1.360

Khairunisa, Y. (2021). Pemanfaatan fitur gamifikasi daring maze chase–wordwall sebagai media pembelajaran digital mata kuliah statistika dan probabilitas. MEDIASI, 2(1), 41–47. https://doi.org/10.46961/mediasi.v2i1.254

Klein, S. B. (2018). Learning: Principles and applications (8th ed.). SAGE Publications.

Kong, S. C., & Li, P. (2016). The interest-driven creator theory and coding education. In S. Y. Gao, D., Wu, Y.-T., Chan, T.-W., Kong, S. C., Lee, M.-H., Yang, J.-C., Shih, J.-L., Hong, J.-C., Shang, J., Cheng, K.-H., & Chen (Ed.), Workshop Proceedings of the 20th Global Chinese Conference on Computers in Education 2016. The Hong Kong Institute of Education.

Launin, S., Nugroho, W., & Setiawan, A. (2022). Pengaruh media game online wordwall untuk meningkatkan minat belajar siswa kelas IV. JUPEIS : Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 1(3), 216–223. https://doi.org/10.55784/jupeis.Vol1.Iss3.176

Lestari, R. D. (2021). Upaya meningkatkan motivasi belajar peserta didik dalam pembelajaran daring melalui media game edukasi wordwall di kelas IV sdn 01 Tanahbaya Tahun Pelajaran 2020/2021. Jurnal Ilmiah Profesi Guru, 2(2), 111–116. https://doi.org/10.30738/jipg.vol2.no2.a11309

Lubis, A. P., & Nuriadin, I. (2022). Efektivitas aplikasi wordwall untuk meningkatkan hasil belajar siswa dalam pembelajaran Matematika sekolah dasar. Jurnal Basicedu, 6(4), 6884–6892. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i4.3400

Ma’ruf, F. (2021). Pengembangan game edukasi berbasis flash sebagai sarana belajar siswa PAUD. Ainara Journal (Jurnal Penelitian Dan PKM Bidang Ilmu Pendidikan), 2(3), 143–147. https://doi.org/10.54371/ainj.v2i3.68

Mardhiah, A., & Ali Akbar, S. (2018). Efektivitas media pembelajaran terhadap hasil belajar kimia siswa sma negeri 16 Banda Aceh. Lantanida Journal, 6(1), 49. https://doi.org/10.22373/lj.v6i1.3173

Minarta, S. M., & Pamungkas, H. P. (2022). Efektivitas media wordwall untuk meningkatkan hasil belajar ekonomi siswa man 1 lamongan. OIKOS Jurnal Kajian Pendidikan Ekonomi Dan Ilmu Ekonomi, 6(2). https://doi.org/10.23969/oikos.v6i2.5628

Mujahidin, A. A., Salsabila, U. H., Hasanah, A. L., Andani, M., & Aprillia, W. (2021). Pemanfaatan media pembelajaran daring (quizizz, sway, dan wordwall) kelas 5 di sd Muhammadiyah 2 Wonopeti. INNOVATIVE: Research & Learning in Primary Education, 1(2). https://doi.org/https://doi.org/10.31004/innovative.v1i2.113

Nurhasanah, S., & Sobandi, A. (2016). Minat belajar sebagai determinan hasil belajar siswa. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran, 1(1), 128. https://doi.org/10.17509/jpm.v1i1.3264

Nurlia, N., Hala, Y., Muchtar, R., Jumadi, O., & Taiyeb, M. (2017). Hubungan antara gaya belajar, kemandirian belajar, dan minat belajar dengan hasil belajar biologi siswa. Jurnal Pendidikan Biologi, 6(2). https://doi.org/10.24114/jpb.v6i2.6552

Nurmawarni, S. (2022). Pengaruh penggunaan Edmodo dalam pembelajaran IPA terhadap hasil belajar dan berpikir kritis siswa. Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan, 15(1). https://doi.org/10.21831/jpipfip.v15i1.41493

Nurrita, T. (2018). Pengembangan media pembelajaran untuk meningkatkan hasil belajar siswa. Misykat: Jurnal Ilmu-Ilmu Al-Quran, Hadits, Syariah Dan Tarbiyah, 3(1). https://moraref.kemenag.go.id/documents/article/97874782242006512

Nursyam, A. (2019). Peningkatan minat belajar siswa melalui media pembelajaran berbasis teknologi informasi. Ekspose: Jurnal Penelitian Hukum Dan Pendidikan, 18(1), 811–819. https://doi.org/10.30863/ekspose.v18i1.371

Pradani, T. G. (2022). Penggunaan media pembelajaran wordwall untuk meningkatkan minat dan motivasi belajar siswa pada pembelajaran IPA di Sekolah Dasar. Educenter : Jurnal Ilmiah Pendidikan, 1(5), 452–457. https://doi.org/10.55904/educenter.v1i5.162

Prisuna, B. F. (2021). Pengaruh penggunaan aplikasi Google Meet terhadap hasil belajar. Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan, 14(2), 137–147. https://doi.org/10.21831/jpipfip.v14i2.39160

Riyanto, M., Jamaluddin, U., & Pamungkas, A. S. (2019). Pengembangan video pembelajaran berbasis aplikasi video scribe pada mata pelajaran IPS di sekolah dasar. Madrasah, 11(2), 53–63. https://doi.org/10.18860/madrasah.v11i2.6419

Rusdewanti, P. P., & Gafur, A. (2014). Pengembangan media pembelajaran interaktif seni musik untuk siswa smp. Jurnal Inovasi Teknologi Pendidikan, 1(2), 153–164. https://doi.org/10.21831/tp.v1i2.2526

Rusmiati. (2017). Pengaruh minat belajar terhadap prestasi belajar bidang studi ekonomi siswa ma Al Fattah Sumbermulyo. UTILITY: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dan Ekonomi, 1(1). https://doi.org/https://doi.org/10.30599/utility.v1i1.60

Salsabila, U. H., Habiba, I. S., Amanah, I. L., Istiqomah, N. A., & Difany, S. (2020). Pemanfaatan aplikasi quizizz sebagai media pembelajaran ditengah pandemi pada siswa sma. Jurnal Ilmiah Ilmu Terapan Universitas Jambi, 4(2).

Sari, P. M., & Yarza, H. N. (2021). Pelatihan penggunaan aplikasi quizizz dan wordwall pada pembelajaran ipa bagi guru-guru sdit Al-Kahfi. SELAPARANG Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan, 4(2), 195. https://doi.org/10.31764/jpmb.v4i2.4112

Sari, R. N., Nazmi, R., & Zulfa, Z. (2021). Pengaruh game word wall terhadap hasil belajar sejarah kelas x mipa sma 2 Lubuk Basung. Puteri Hijau : Jurnal Pendidikan Sejarah, 6(2), 76. https://doi.org/10.24114/ph.v6i2.28828

Sartika, R. (2017). Implementing word wall strategy in teaching writing descriptive text for junior high school students. Journal of English and Education, 5(2). https://ejournal.upi.edu/index.php/L-E/article/view/9948/6333

Sukiyasa, K., & Sukoco, S. (2013). Pengaruh media animasi terhadap hasil belajar dan motivasi belajar siswa materi sistem kelistrikan otomotif. Jurnal Pendidikan Vokasi, 3(1). https://doi.org/10.21831/jpv.v3i1.1588

Tafonao, T. (2018). Peranan media pembelajaran dalam meningkatkan minat belajar mahasiswa. Jurnal Komunikasi Pendidikan, 2(2), 103. https://doi.org/10.32585/jkp.v2i2.113

Tobamba, E. K., Siswono, E., & Khaerudin, K. (2019). Pengaruh media pembelajaran terhadap hasil belajar ips ditinjau dari minat belajar siswa sekolah dasar. Taman Cendekia: Jurnal Pendidikan Ke-SD-An, 3(2), 372–380. https://doi.org/10.30738/tc.v3i2.5210

Wahid, A. H., Bali, M. M. E. I., & Maimuna, S. (2021). Problematika pembelajaran fiqih terhadap minat belajar siswa dalam pembelajaran jarak jauh. Edureligia: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 5(1). https://doi.org/DOI: https://doi.org/10.33650/edureligia.v5i1.1545

Wulandari, R. (2019). The effect of integrative learning model and critical thinking ability toward students’ historical learning outcome in SMA Negeri 13 Bekasi. Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan, 12(2), 139–146. https://doi.org/10.21831/jpipfip.v12i2.23473

Wulandari, T. J., Siagian, S., & Sibuea, A. M. (2019). Pengembangan media pembelajaran dengan aplikasi macromedia flash pada mata pelajaran Matematika. Jurnal Teknologi Informasi & Komunikasi Dalam Pendidikan, 5(2). https://doi.org/10.24114/jtikp.v5i2.12598

Wuryanti, U., & Kartowagiran, B. (2016). Pengembangan media video animasi untuk meningkatkan motivasi belajar dan karakter kerja keras siswa sekolah dasar. Jurnal Pendidikan Karakter, 6(2), 232–245. https://doi.org/10.21831/jpk.v6i2.12055




DOI: https://doi.org/10.21831/jpipfip.v15i2.51691

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Supervised by:

Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan has been indexed by:

  

View My Stats