Statistik efektivitas smash tim Bandung Tectona pada Kapolri Cup 2023
Riky Dwihandaka, Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
Muhammad Sigit Antoni, Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
Abstract
Smash adalah suatu bentuk pukulan yang dilakukan oleh seorang pemain dengan satu tangan di atas permukaan net yang tajam dan keras untuk mematikan pertahanan lawan dan dalam suatu pertandingan bolavoli mutlak dibutuhkan teknik smash yang baik untuk memenangkan pertandingan, karena dalam pertandingan bolavoli smash merupakan penghasil poin utama. Suatu tim bolavoli pasti mempunyai tingkat efektivitas berbeda dari pertandingan ke pertandingan, oleh karena itu tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat efektivitas smash sebuah tim pada KAPOLRI CUP 2023 yaitu Bandung Tectona. Penelitian ini menggunakan kuantitatif dengan pendekatan deskriptif dari data-data hasil observasi pada semua pertandingan yang dijalani oleh tim Bandung Tectona pada KAPOLRI CUP 2023. Teknik pengumpulan data melalui video rekaman pertandingan tim Bandung Tectona yang bertanding pada KAPOLRI CUP 2023. Teknik analisis data menggunakan rumus efektivitas dengan cara menghitung tingkat keberhasilan dan jumlah total aktivitas smash pada semua pertandingan KAPOLRI CUP 2023 tim Bandung Tectona. Hasil penelitian menunjukkan bahwa : 1.) Tingkat efektivitas semua jenis smash tim Bandung Tectona pada putaran pertama KAPOLRI CUP 2023 adalah: open smash (58,42%), semi smash (55,38%), quick smash (46,03%), back attack smash (57,69%), dan smash langsung (42,85%), 2.) Tingkat efektivitas semua jenis smash tim Bandung Tectona pada putaran kedua KAPOLRI CUP 2023 adalah: open smash (63,15%), semi smash (68,42%), quick smash (66,17%), back attack smash (55,84%), dan smash langsung (88,88%).
Abstract: Smash is a sharp and hard hit that performed by player with one hand above net surface to attack opponent’s defend and in a volleyball its absolutely required good smash technique to win a game, since in a volleyball game smash is a main point scorer. A volleyball team has different effectiveness extent from game to game. Therefore, the objective of this game was to investigate the team smash effectiveness extent on KAPOLRI CUP 2023 namely Bandung Tectona. This study used a descriptive quantitative approach from observation result data on all game that performed by Bandung Tectona team on KAPOLRI CUP 2023. Data were collected through video recording of Bandung Tectona games that playon KAPOLRI CUP 2023. Data analysis technique used effectiveness by computing success extent and total smash activities on all game of KAPOLRI CUP 2023 of Bandung Tectona team. Results showed that: 1) The effectiveness extent of Bandung Tectona team’s all smash type on first round KAPOLRI CUP 2023: open smash ( 58,42% ), semi smash ( 55,38% ), quick smash ( 46,03% ), back attack smash ( 57,69% ), anddirect smash ( 42,85% ); 2) the effectiveness extent of Bandung Tectona team’s all smash type on second round KAPOLRI CUP 2023: open smash ( 63,15% ), semi smash ( 68,42% ), quick smash ( 66,17% ), back attack smash ( 55,84% ), and direct smash ( 88,88% ); 3) the effectiveness extent of Bandung Tectona team’s all smash type on final four KAPOLRI CUP 2023: open smash ( 54,02% ), semi smash ( 67,69% ), quick smash ( 63,01% ), back attack smash ( 56,03% ), and direct smash ( 30,00% ); 4) The effectiveness extent of Bandung Tectona team’s all smash type on first round KAPOLRI CUP 2023 were: open smash ( 58,52% ), semi smash ( 62,41% ), quick smash ( 58,82% ), back attack smash ( 56,65% ), and direct smash ( 53,84% ); 5) the most dominant smash type that performed by Bandung Tectona team on KAPOLRI CUP 2023 was open smash with 610 times; 6) the most dominant scoring smash type that performed by Bandung Tectona team on KAPOLRI CUP 2023 was open smash with 357 times
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Alexandru Cosma, Dorina Ortanescu, Gremina Cosma. 2013. The Role of Gymnastics Elements in Training Junior Voleyball Players. Social and behavioral sciences 117 (2014) 427-430 . www.Sciencedirect.com Di akses pada tanggal 24 agustus 2017.
Azwar Saifuddin. 2005. Metode Penelitian. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.
Beutelstahl Dieter. 2007. Belajar Bermain Bola Volley. Bandung : Pionir Jaya.
Erman. 2009. Metodologi Penelitian Olahraga. Surabaya : Unesa UniversityPress.
Gurol Zirhlioglu. 2013.. Evaluation of volleyball statistics with multidimensional scaling analysis. Yuzuneu yil university education faculty van,turkey. International Journal of Sports Science and Engineering Vol.07 (2013) No. 01,pp.021-025 http://www.worldacademicunion.com/journal/SSCI/SSCIvol07no01paper04.pdf diakses pada tanggal 24 agustus 2017.
Hasan, Iqbal. 2013. Pokok – Pokok Materi Statistik 1. Jakarta : PT. Bumi Aksara.
Ikram Hussain, Arif Mohammad, Asim Khan. 2013. Videographical Analysis of Arm Swing on Spike Jump Performance of Two Different Functional Classes’ Volleyball Players. www.euacademic.org Di akses pada tanggal 24 Agustus 2017.
Irianto Agus. 2009. Statistik Konsep Dasar dan Aplikasinya. Jakarta : Kencana.
Irsyada, Machfud. 2000. Bola Voli. Jakarta : Depdikbud RI.
Mulyadi, Dwi Yulia Nur dan Pratiwi, Endang. (2020). Pembelajaran Bola Voli. Palembang: Bening Media Publishing.
Murningsih, AAR. (2017). Upaya Memaksimalkan Meningkatkan Prestasi Belajar Pendidikan Jasmani Olahraga Dan Kesehatan Melalui Penerapan Model Periksa Sendiri Peserta didik Kelas IV A Semester 1 SD Negeri 1 Ubung. Jurnal Pendidikan Kesehatan dan Rekreasi, 1:132-144.
Musfiqon, M. 2012. Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta : PT. Prestasi
Pustakarya
Nuril Ahmadi, (2007). Panduan Olahraga Bolavoli. Solo: Era Pustaka Utama.
Pardijono. 2015. Bola Voli. Surabaya : Unesa University Press.
SGMA Volleyball council and USA volleyball , 2013. A guide to volley ballbasics.
USA.https://www.theartofcoachingvolleyball.com/basic-volleyball-rules-and terminology/Di akses pada tanggal 24 agustus 2017.
Sugiyono. 2012. Statistika Untuk Penelitian. Bandung : Alfabeta.
Sriundy, I Made Mahardika. 2014. Evaluasi Pengajaran. Surabaya : Unesa University Press.
S. Ahmad (2013). Teknik Dasar-dasar Permainan Bolavolley. Kediri: UNPKEDIRI
DOI: https://doi.org/10.21831/jpji.v19i1.73706
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2023 Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://journal.uny.ac.id/index.php/jpji.