PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN IPS DENGAN TEMA PEMANFAATAN DAN PELESTARIAN SUNGAI UNTUK SISWA KELAS VII SMP

Dendi Tri Suarno, Program Studi Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) PPs UNY, Indonesia
Sukirno Sukirno, Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah menghasilkan media yang layak dan efektif digunakan dalam pembelajaran IPS dengan tema pemanfaatan dan pelestarian sungai untuk siswa kelas VII SMP. Penelitian ini termasuk jenis penelitian dan pengembangan. Hasil penelitian ini adalah berupa multimedia pembelajaran dalam bentuk CD program, yang telah dinilai dengan skala lima menunjukkan bahwa:(1) aspek pembelajaran dengan skor 4,64 “sangat layak”; (2) aspek materi dengan skor 4,83 “sangat layak” (3) penilaian ahli media pada aspek media dengan skor 3,92 “layak”. Hasil uji coba lapangan menunjukkan bahwa: (1) uji coba lapangan awal dengan skor 4,04 “layak”; (2) uji coba lapangan utama dengan skor 4,14 “sangat layak”; (3) uji coba lapangan operasional dengan skor 4,19 “sangat layak”. Hasil tes uji coba efektivitas lapangan menunjukkan skor ketuntasan belajar siswa sebesar 76,4 (melampaui KKM yaitu 75,0), aspek sikap sebesar 84,36 “sangat baik” dan skor aspek keterampilan sebesar 71,88 “baik”.

Keywords


pengembangan media pembelajaran IPS

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.21831/hsjpi.v2i2.7663

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2015 Harmoni Sosial: Jurnal Pendidikan IPS

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Our journal indexed by:

Supervised by:

RJI Main logo


Printed ISSN (p-ISSN): 2356-1807 | Online ISSN (e-ISSN): 2460-7916

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0

View Harmoni Sosial Stats