Bifurkasi pitchfork pada sistem flutter sayap pesawat terbang
Kus Prihantoso Krisnawan,
Abstract
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis terjadinya bifurkasi pada sistem flutter. Sistem flutter merupakan model matematika dari fenomena ketidakstabilan dinamik yang terjadi pada struktur fleksibel pesawat terbang karena adanya gaya aerodinamis yang ditambahkan. Analisis dilakukan dengan cara mentransformasi sistem berdasarkan teori center manifold sehingga didapatkan bentuk normal suatu bifurkasi. Hasil analisis menunjukkan bahwa pada sistem flutter terjadi bifurkasi pitchfork.
Kata kunci: bifurkasi pitchfork, sistem flutter, center manifold
Full Text:
UntitledDOI: https://doi.org/10.21831/jsd.v2i2.3295
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c)
Indexer:
Jurnal Sains Dasar is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License