TESTER KIT TO TEST BORAKS IN FOOD
DOI:
https://doi.org/10.21831/jps.v18i1.1834Keywords:
Tester Kit, Borax, Baarium Chloride, MannitolAbstract
Boraks digunakan sebagai pengenyal dan pengawet makanan mempunyai efek negatif terhadap kesehatan, sehingga perlu dikembangkan alat yang dapat menguji boraks dalam makanan secara sederhana, cepat, dan praktis. Penelitian ini bertujuan mengembangkan 2 tester kit berdasarkan reaksi kimia yang spesifik antara boraks dengan pereaksi tertentu, yaitu pereaksi barium klorida dan HCI-NaOH-manitol. Penelitian ini dilakukan menggunakan metode penelitian pengembangan. Model pengembangan yang digunakan adalah model prosedural. Pengembangan tester kit melalui beberapa tahap, yaitu: a) tahap perencanaan: pemilihan pereaksi yang spesifik secara teoritis (kajian teoritis), b) tahap pengorganisasian: uji coba reaksi antara larutan boraks dengan pereaksi spesifik dan penentuan komposisi stoikiometris antara pereaksi dengan boraks, c) tahap pelaksanaan: penyusunan tester kit, prosedur uji, keterangan fungsi tester, petunjuk keamanan dan cara penyimpanan. Tester kit yang dikembangkan terdiri atas a) seperangkat alat sederhana seperti botol bertutup dan pipet tetes, b) pereaksi kimia, c) prosedur uji, d) petunjuk keamanan, e) cara penyimpanan, batas deteksi, akurasi, dan f) keterangan fungsi tester kit.Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Who Can Submit?
Any individual may submit an original manuscript for consideration for publication in Jurnal Penelitian Saintek as long as they hold the copyright to the work or are authorized by the copyright owner(s) to submit it. Authors retain initial ownership of the copyrights to their works prior to publication, except in cases where, as a condition of employment, they have agreed to transfer copyright to their employer.
User Rights
Jurnal Penelitian Saintek is an Open Access journal. Users are granted the right to read, download, copy, distribute, print, search, or link to the full texts of articles, provided they comply with the conditions of the Creative Commons Attribution-ShareAlike License 4.0 (CC BY-SA 4.0).
https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0/
Author Rights
Authors retains copyrights.
Jurnal Penelitian Saintek by http://journal.uny.ac.id/index.php/saintek is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.