PENDlDlKAN NILAI UNTUK SISWA SEKOLAH DASAR

T. Sulistyono,

Abstract


Nilai merupakan salahSatu perwujudan kebudayaan
yang si£atnya abstrak. Sebagaisesuatu yang dihargai dan di.
hormati -karena kehaikan' d~n k,eluhu'rannya, nilai mempunyai
kedudukan yang sentral dalam kehidupan manusia.
Sekolah sebagai wiyatamandala, berfungsi sebagai
masyarakat b~laja,.r. Sekolah melaksana~an kegiatan-ke~iatannya
l?~bagai pusat pengembangan.ologika,·' etika, estetika,
dan praktika. Hal lni sesuai dengan pengertian pendidikan
yang hukan hanya pengajaran dengan menyamp~ikan penge.
tah.uan saja, melainkan meliputi juga transformasi nHai-nUaL
. TuUsan ini- berusaha menjawab. permasalahari, bagainfana
seyogyanya - nilai itukita tempa.tkan -dalam kurikulum,
d9"n bagaimana kita melakukan pendidikan, nHai pada anak
seusia Sekolah 'Dasar.
Ada berbagai tipe -dasar kurlkulum yang dipakai di
sekolah. Richard L. Curwin, dan Geri Curwin mengemukakan
ada tiga tipe dasar kurikulum, yaitu cognitive curriculum,
afectiye curriculum, dan conf~uent.curriculum atau humanis-__
tic ,curriculum. Melalui .kurikulum humanistik atau integralistik,
nUai dap,~t diterJ:'patkall secara ,.integral dalam kurikulu'm.
· Setiap' mata pelajaran atau bidang' studi dapat dipakai
sebagai wahana pendidikan n!lai.
Ada berbagai cara yang dapat. dilakukan .dalam pendidikan
n11al. Cara-cara itu. adalah cara tradisional, cara
bebas, cara pemberian contoh dan cara klarifikasl nUai.
Cara, yang dipandang , paling' 'tepat,yang sesuai dengan
tingkat perkembangan anak usia Sekolah Dasar dan aesuai.
dengan prinsip dasar pendidikan nitai, adalah cara klarifikasi
nilai.



DOI: https://doi.org/10.21831/cp.v2i2.8744

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




 

Social Media:

     


 

 Creative Commons License
Jurnal Cakrawala Pendidikan by Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan UNY is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://journal.uny.ac.id/index.php/cp/index.

Translator
 
 web
    analytics
View Our Stats