Developing Literacy Learning Model Based On Multi Literacy, Integrated, and Differentiated Concept At Primary School
Abstract
Abstract: The main issue addressed in this research is the low writing skills of primary school students. One of the reasons for this condition is that the existing model of writing literacy learning is not appropriate. The purpose of this study is to explain MID-based literacy teaching model and the impact of the model in increasing primary school students’ writing skills. This study used combined methods of exploratory type. The samples were elementary school students coming from six schools with three different characteristics. Based on the data analysis, it can be concluded that the implementation of MID-based literacy learning model has proven to signi cantly contribute to the improvement of students’ writing skills. Taking place in all sample schools, the improvement may suggest that the model ts not only to students with high- ability but also those with low-ability. Therefore, the MID-based literacy learning model is needed to improve the ability to write various text types appropriately.
Keyword: writing literacy ability, literacy learning MID model-based, elementary school
PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN LITERASI BERBASIS KONSEP MULTILITERASI, INTEGRATIF, DAN BERDIFERENSIASI (MID) DI SEKOLAH DASAR
Abstrak: Masalah utama dalam penelitian ini adalah rendahnya kemampuan literasi menulis siswa sekolah dasar. Salah satu penyebab muncul kondisi ini adalah bahwa pembelajaran literasi menulis belum menggunakan model yang tepat. Tujuan penelitian ini adalah untuk memaparkan model literasi menulis berbasis MID dan dampak penerapan model tersebut terhadap peningkatan kemampuan literasi menulis siswa sekolah dasar. Penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan metode kombinasi tipe eksploratori. Sampel penelitiannya adalah siswa sekolah dasar yang berasal dari 6 sekolah dengan tiga karakteristik yang berbeda. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran literasi berbasis MID terbukti secara signi kan memiliki kontribusi bagi peningkatan kemampuan literasi menulis siswa. Peningkatan ini terjadi pada seluruh sekolah sampel, yang berarti bahwa model pembelajaran literasi berbasis MID tidak hanya berfungsi bagi siswa yang berkemampuan tinggi tetapi juga bagi siswa yang berkemampuan rendah. Oleh sebab itu, model pembelajaran literasi berbasis MID sangat diperlukan guna meningkatkan kemampuan menulis dalam beragam jenis teks.
Kata Kunci: kemampuan literasi menulis, model pembelajaran literasi berbasis MID, siswa sekolah
Keywords
Full Text:
PDFDOI: https://doi.org/10.21831/cp.v36i2.13283
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Social Media:
Jurnal Cakrawala Pendidikan by Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan UNY is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://journal.uny.ac.id/index.php/cp/index.