Pengenalan Tokoh Wayang dalam Seni Teater pada Pelajaran Seni Budaya Kelas XI
Abstract
Sejak diberlakukannya pendidikan seni di sekolah umum secara nasional pada tahun 1976, dalam perjalanannya telah mengalami proses perubahan kurikulum yang direvisi secara mendasar,di antaranya pada tahun 1984 dengan paket pilihan, seni rupa, seni musik, seni tari, dan seni drama. Kemudian, pada tahun 1993 dengan pengurangan alokasi waktu dari 4 jam diubah menjadi 2 jam untuk paket pendidikan kesenian. Perubahan yang diberlakukan secara nasional ini bertujuan menambah alokasi waktu untuk mata pelajaran yang berkaitan dengan ilmu pengetahuan dan teknologi. Pada Kurikulum 2013 (meskipun pada 2015 ini Kurikulum tersebut sedang ditinjau kembali) materi seni rupa, seni musik, seni tari, dan seni teater menjadi materi wajib untuk disampaikan kepada siswa .
Full Text:
PDFDOI: https://doi.org/10.21831/jwuny.v16i6.4456
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License
Supported by: