Deskripsi Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa pada Materi Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
Nia Kurniawati, Institut Agama Islam Negeri Bengkulu, Indonesia
Ratih Nonisa Wijaka, Institut Agama Islam Negeri Bengkulu, Indonesia
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan komunikasi matematis siswa pada materi sistem persamaan linear dua variabel. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif. Subjek penelitian ini adalah siswa SMP kelas VIII yang ada di lingkungan RT. 31 RW. 04 Kandang Mas Kota Bengkulu. Pemilihan subjek dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes dan wawancara. sehingga diperoleh gambaran kemampuan komunikasi matematis siswa. Adapun instrumen yang digunakan adalah soal tes kemampuan komunikasi matematis berupa 3 butir soal uraian. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini meliputi reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa RF dan AC memiliki kemampuan komunikasi matematika yang tergolong tinggi, siswa RF dan AC sudah mampu menafsirkan simbol-simbol matematika, dan menyelesaikan permasalahan secara tepat dan jelas. Sedangkan siswa AF dan RI memiliki kemampuan komunikasi matematika yang tergolong rendah, siswa AF dan RI hanya mampu menafsirkan dan menyelesaikan soal secara sederhana.
Kata Kunci: Komunikasi Matematis
Full Text:
PDFReferences
Agus, D. W., Siti, N. F., & Ika, W. A. (2018). Analisis Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa SMP Pada Materi Segitiga Dan Segiempat. Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika. 2(1), 97-104.
Andhika, A. W., & Erika, L. A. (2020). Analisis Kemampuan Komunikasi Matematis Mahasiswa Dalam Pembelajaran Relasi Rekurensi. Jurnal Math Educator Nusantara: Wahana Publikasi
Karya Tulis Ilmiah Di Bidang Pendidikan Matematika, 6(1), 54-64. https://doi.org/10.29407/jmen.v6i1.14263
Depdiknas. (2006). Permendiknas No. 22 Tahun 2006 Tentang Standar Isi. Jakarta: Depdiknas.
Devi, Y. (2020). Pengaruh Pembelajaran Luar Kelas Dengan Teknik Scaffolding Terhadap Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa. Jurnal Pendidikan Matematika Raflesia. 5(1), 112-126.
Hodiyanto. (2017). Kemampuan Komunikasi Matematis Dalam Pembelajaran Matematika. Jurnal AdMathEdu, 7(1), 9-18.
Ibnu, R. W., & Moch, L. (2018). Analisis kemampuan Komunikasi Matematis Siswa ditinjau dari kemampuan matematika siswa. Union: Jurnal Pendidikan Matematika. 6(2), 173-183.
Leni, A. D. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Reciprocal Teaching Terhadap Kemampuan Komunikasi Siswa. Jurnal Pendidikan Matematika Raflesia. 4(2), 38-46.
NCTM (National Council of Teacher of Mathematics). (2000). Principles and Standard for School Mathematics. Reston VA: NCTM.
Norma, N. H., Novi, A. N., & Pujia, S. B. (2019). Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Geometri Kubus Dan Balok. Jurnal Prisma Universitas Suryakancana. 8(1). 68-79.
Prayitno, S., Suwarsono, & Siswono, T. Y. (2013). Identifikasi indikator kemampuan komunikasi matematis siswa dalam menyelesaikan soal matematika berjenjang pada tiap-tiap jenjangnya. Konferensi Nasional Pendidikan Matematika V.
Rame, N. Y., Ai, S. M., & Iuvy, S. Z. (2019). Analisis Kemampuan Pemahaman Dan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa SMP Pada Materi Relasi Dan Fungsi. Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika. 3(1), 209-219.
Siti, A., Tommy, T. W., & Devi, Y. (2018). Analisis Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa Kelas VIII Pada Materi Himpunan. Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika.1(1), 15-22.
Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sumarmo. (2013). Peningkatan Kemampuan Komunikasi Matematis dan Pemecahan Masalah Matematika Siswa SMP Ar-Rahman Percut Melalui Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Achievement. Jurnal Paradikma Pendidikan Matematika. 7(1).
Tonnie, H. N., & Heni, P. (2019). Analisis Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa Berdasarkan Perbedaan Gender. Jurnal Edumatica. 9(1), 1-7.
DOI: https://doi.org/10.21831/jpms.v10i1.39364
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 NADIA NOPITA SARI, NIA KURNIAWATI, RATIH NONISA WIJAKA
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
JPMS Jurnal Pendidikan Matematika dan Sains
Jurnal Pendidikan Matematika dan Sains by http://journal.uny.ac.id/index.php/jpms is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
All rights reserved.
==========================================================================================================
Supervised by: