PEMBUATAN KAIN BATIK MOTIF MODERN TEKNIK WARNA PECAH

Sri Emy Yuli, , Indonesia

Abstract


Batik merupakan warisan budaya bangsa yang harus kita jaga kelestariannya, jangan sampai diambil oleh negara lain karena kelengahan kita. Kita mengenal dua macam aliran batik yaitu batik tradisional dan batik modern. Batik tradisional memiliki karakteristik pada susunan motif yang terikat oleh suatu ikatan tertentu dengan isen-isen tertentu dan memiliki filosofi atau kebermaknaan yang sangat tinggi. Batik motif ini memiliki pangsa pasar tersendiri, biasanya kalangan orang tua. Sedangkan motif gaya modern cirinya tidak beraturan, dan tidak berulang tetapi tetap dalam tata hias yang indah, dinamis dan menggambarkan fenomena masa kini, banyak digemari kaum muda.

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.