EVALUASI PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DARING PADA KOMPETENSI KEAHLIAN DESAIN PEMODELAN DAN INFORMASI BANGUNAN DI SMK NEGERI 1 PURWOREJO
Sutarto Hadi Prayitno, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat keberhasilan pelaksanaan pembelajaran daring yang dilakukan oleh Kompetensi Keahlian Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan di SMK Negeri 1 Purworejo. Jenis penelitian yang digunakan merupakan penelitian deskripsi kuantitatif. Teknik pengambilan data menggunakan metode angket yang diberikan kepada siswa dan guru. Subyek penelitian ini terdiri dari seluruh guru kompetensi keahlian DPIB yang berjumlah 20 orang dan 30 responden dari siswa yang menggunakan metode convenience sampling dari kelas XI DPIB A dan XI DPIB B. Hasil penelitian menunjukan bahwa skor pembelajaran daring yang diperoleh kompetensi keahlian Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan SMK Negeri 1 Purworejo pada lima variabel adalah: (1) kemampuan guru dalam pembelajaran daring dengan skor Pembelajaran Daring (PD) 4,4; (2) tingkat kelayakan infrastuktur dengan skor PD 4,4; (3) dukungan manajemen dengan skor 4,68; (4) budaya kerja di sekolah dengan skor 4,54; (5) kemampuan siswa dalam pembelajaran daring dengan skor perolehan 4,08. Sehingga dapat disimpulkan bahwa pembelajaran daring pada Kompetensi Keahlian Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan SMK N 1 Purworejo dalam kategori sudah berhasil melaksanakan pembelajaran daring.
Evaluation of Online Learning Implementation on Competency of Modeling and Information Design Building at SMK Negeri 1 Purworejo
Abstract
This study aims to determine the level of success of the implementation of daring learning that has been carried out by the Modeling and Building Information Design Expertise Competence at SMK Negeri 1 Purworejo. The type of research used is a quantitative description type research. The data collection technique used a questionnaire method given to students and teachers. The subjects of this study consisted of all 20 DPIB skill competency teachers and 30 student respondents using the convenience sampling method from class XI DPIB A and XI DPIB B. The results showed that the online learning scores obtained by the competency of Modeling and Building Information Design skills at SMK N 1 Purworejo on five variables were: (1) the ability of teachers in online learning with an Online Learning (PD) score of 4.4; (2) the feasibility level of infrastructure with PD score 4.4; (3) management support with a score of 4.68; (4) work culture in schools with a score of 4.54; (5) students' ability in online learning with an acquisition score of 4.08. So it can be concluded that daring learning on Modeling and Building Information Design Skills Competencies at SMK N 1 Purworejo in the category has successfully implemented daring learning
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Aydın, C. H., & Tasci, D. (2005). Measuring readiness for e-learning reflections from an emerging country. Eskisehir: Educational Technology & Society Anadolu University, 8, 244–257.
Depdikbud. (2003). Undang-Undang RI Nomor 20, Tahun 2003, tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta: Depdikbud.
Rahmadi, S. (2011). Pengantar metodologi penelitian. Banjarmasin: Antasari Press.
Teddy, & Swatman, P. M. C. (2006). Elearning Readiness of Hong Kong Teachers. The Journal of Education Research University of south Australia. Australia: University of South Australia.
DOI: https://doi.org/10.21831/jpts.v3i2.45185
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 Surya Budi Gunawan
Jurnal Pendidikan Teknik Sipil by Jurnal Pendidikan Teknik Sipil (uny.ac.id) was distributed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.