PENGARUH VARIASI TANAMAN BARIER SEBAGAI NATURAL PEST CONTROL TERHADAP POPULASI HAMA DAN PRODUKTIVITAS PADI

Tien Aminatun, Program Studi Biologi, Jurusan Pendidikan Biologi FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
Budiwati Budiwati, Jurusan Pendidikan Biologi FMIPA UNY, Indonesia
Lili Sugiyarto, Program Studi Biologi Jurusan Pendidikan Biologi FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta
Amin Khusnadiyah, Student Jurusan Pendidikan Biologi FMIPA UNY, Indonesia
Anisa Setya Hidayah, Student Jurusan Pendidikan Biologi FMIPA UNY, Indonesia
Ema Imtihana, Student Jurusan Pendidikan Biologi FMIPA UNY, Indonesia

Abstract


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh variasi jenis tanaman barier terhadap dinamika populasi serangga hama pada tanaman padi dan produktivitas tanaman padi. Penelitian ini dilakukan di Kebun Percobaan Fakultas Pertanian UGM Banguntapan Bantul. Variabel bebas dari penelitian ini adalah perlakuan variasi tanaman barier yaitu kontrol (tanpa barier), gulma alami, bunga matahari, dan bunga kenikir. Variabel terikatnya adalah dinamika populasi serangga hama dan produktivitas tanaman padi. Pengamatan serangga hama dan musuh alaminya dilakukan terbatas pada pagi hari antara pukul 08.00-11.00 dengan metode scan sampling yang dilakukan pada 3 minggu sekali. Data produktivitas tanaman padi yang diambil meliputi berat kering gabah hasil panen per plot perlakuan. Untuk melihat pengaruh perlakuan variasi jenis tanaman barier terhadap populasi serangga hama tanaman padi dan produktivitas tanaman padi dilakukan uji ANOVA. Hasil penelitian menunjukkan tidak terdapat perbedaan yang signifikan dari pengaruh variasi jenis tanaman barier terhadap perbedaan dinamika populasi serangga hama maupun terhadap produktivitas tanaman padi, tetapi perlu diadakan penelitian lanjutan yang dikaitkan dengan variabel lain yang mempengaruhi produktivitas tanaman padi.

THE EFFECT OF BARRIER PLANT VARIATION AS NATURAL PEST CONTROL ON PEST POPULATION AND RICE PRODUCTION

This study was aimed at analyzing the effect of the barrier plant variation to the population dynamic of rice pest insect and on rice crop productivity. The study was conducted in the experimental Garden of Faculty of Agriculture of Gadjah Mada University in Banguntapan Bantul. The independent variable was the treatment of barrier plant variation, i.e. control (without barrier), natural weed, sunflower and kenikir flower plants, while the dependent variables were population dynamic of pest insect and rice crop productivity. Pest insects and their natural enemies observation was carried out in between 08.00-11.00 am by scan sampling every 3 weeks. The retrieval of crop productivity data was done when the harvest per treatment plot. The data obtained was then tested with ANOVA, to find out the effect of the treatments on population dynamic of rice crop pest, as well as rice crop productivity. The results show that there was no significant difference in the effect of barrier plant variation to the differences in population dynamic of pest insects; as well as in the productivity of rice crop, but it is necessary to conduct advanced research that is associated with other variables that affect rice crop productivity.


Keywords


tanaman barier, hama, musuh alami

Full Text:

PDF

References


Altieri, M. A., & Letourneau, D. K. (1982). Vegetation management and biological control in agroecosystems. Crop protection, 1(4), 405-430.

Altieri, M. A., & Toledo, V. M. (2011).The agroecological revolution in Latin America, ensuring food sovereignity and empowering peasants. J. Peasant Stud., 38, 587-612.

Dadi. (2010). Potensi agroforestri pendukung eksistensi arthropoda predator wereng padi di ekosistem sawah (Disertasi tidak diterbitkan). Program Studi Ilmu-Ilmu Pertanian. Program Pasca Sarjana Fakultas Pertanian, Universitas Brawijaya, Malang.

Erdiansyah, I., & Putri, S. U. (2018). Implementasi tanaman refugia dan peran serangga pada tanaman padi sawah (Oryza sativa) di Kabupaten Jember. Jurnal Agrin., 22(2), 123-131.

Ferdy, J. B., Gouyon, P. H., Moret, J., & Godelle, B. (1998). Pollinator behavior and deceptive pollination: learning process and floral evolution. The American Naturalist, 152(5), 696-705.

Hakim, N., Ismail, G., Mardinus, & Muchtar, H. (1997). Perbaikan lahan kritis dengan rotasi tanaman dalam budidaya lorong. Prosiding Simposium Penelitian Tanaman Pangan III (pp. 1656-1664) . Puslitbangtan, Deptan, Jakarta.

Horgan, F. G., Ramal, A. F., Bernal, C. C., Villegas, J. M., Stuart, A. M., & Almazan, M. L. P. (2016). Applying ecological engineering for sustainable and resilient rice production system. Procedia Food Science, 6, 7-15.

Kurniawati, N. (2015). Keragaman dan kelimpahan musuh alami hama pada habitat padi yang dimanipulasi dengan tumbuhan berbunga. Jurnal Ilmu Pertanian, 18(1), 31-36.

Martin, P., & Bateson, P. (1993). Measuring behaviour (2nd ed.). London: Cambridge University Press.

Mustakim, A., Leksono, A. S., & Kusuma, Z. (2014). pengaruh blok refugia terhadap pola kunjungan serangga polinator di Perkebunan Apel Poncokusumo Malang. Natural B, 2(3), 248-253.

Parolin, P., Bresch, C., Desneux, N., Brun, R., Bout, A., Boll, R., & Poncet, C. (2012). Secondary plants used in biological control: A review. International Journal of Pest Management, 58(2), 91-100.

Rahman, J., Kumar, R., Azariah, B., & Perumaisamy, K. (2012). Functional and numerical responses of the predatory mite, neoseiulus longispinosus, to the red spider mite, oligonychus coffeae, infesting tea. Insect Science, 12(1), 1-12.

Untung, K. (1993). Pengantar pengelolaan hama terpadu. Yogyakarta: UGM Press.




DOI: https://doi.org/10.21831/jps.v25i1.29999

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2020 Jurnal Penelitian Saintek

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 p-ISSN: 1412-3991 || e-ISSN: 2528-7036

Indexed by:

     

View My Stats