MENUMBUHKAN BUDAYA KEWIRAUSAHAAN DALAM KELUARGA SEBAGAI UPAYA MENGEMBANGKAN KARAKTER PADAANAK
Abstract
Karakter seseorang berkembang berdasarkan potensi yang dibawa sejak Iahir. Pertama kali anak memperoleh perhatian dan pendidikan dilingkungan keluarga. Oleh karena itu keluarga, terutama orang tua mempunyai peranan sangat penting dalam mengembangkan karakter pada anak-anaknya. Budaya kewirausahaan merupakan pola pikir membentuk mental wirausahawan. Kewirausahaan dapat mendorong pertumbuhan ekonomi sekaligus membuka banyak lapangan pekerjaan baru dan meningkatkan kualitas kompetisi yang dapat meningkatkan nilai tambah bagi masyarakat disamping kewirausahaan juga mengharuskan adanya kreativitas ,kejujuran, tanggung jawab, kesabaran, keberanian untuk mengambil resiko dan inovasi baru dalam melakukan usaha maupun teknologi. Sehingga bila budaya kewirasahaan tersebut bisa ditumbuhkan pada anak, maka pada anak tersebut akan terbentuk jiwa wirusahanya sekaligus karakternya. Oleh karena itu untuk mengembangkan karakter anak, dapat dilakukan melalui menumbuhkan budaya kewirausahaan dalam keluarga.
Kata kunci: budaya kewirausahaan, karakter anak, keluarga
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.