JAPANESE DESSERT BOX DENGAN SUBTITUSI IKAN NILA SEBAGAI ALTERNATIF KUDAPAN BERBASIS IKAN UNTUK MILENIAL

Ayu Indah Nathasya, , Indonesia
Marwanti Marwanti, , Indonesia

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk : 1) Menemukan resep inovasi Japanese dessert box 2) Mengetahui kandungan gizi di dalam produk Japanese Dessert Box 3) Menentukan penyajian dan pengemasan Japanese Dessert Box 4) Menentukan harga jual pada produk Japanese Dessert Box 5) Mengetahui tingkat penerimaan kaum milenial terhadap Japanese Dessert box. Pada penelitian ini menggunakan metode R&D dengan rangkaian tahapan 4D ( define, design, develope, disseminate) dan panelis sebanyak 30 orang serta menggunakan teknik analisis data deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukkan resep Japanese Dessert Box yang paling tepat dalam pembuatan Japanese Dessert Box sebanyak 20%; tingkat penerimaan kosumen terhadap produk dengan uji skala terbatas mendapat respon dengan nilai 0,829 pada instrumen aroma dan nilai 0,838 pada instrumen rasa yang berarti produk berbeda nyata, kemudian untuk instrumen warna 0,413, tekstur 0,714, dan keseluruhan 0,652 yang berarti produk tidak berbeda nyata. Kata Kunci : subtitusi, ikan nila, Japanese dessert box

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.