Faktor-faktor yang mempengaruhi hasil belajar siswa pada pembelajaran praktik kelistrikan otomotif SMK di Kota Yogyakarta
Budi Tri Siswanto, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari persepsi penguasaan metode mengajar praktik guru, media pembelajaran yang digunakan guru, dan motivasi belajar siswa terhadap hasil belajar siswa pada pembelajaran praktik kelistrikan otomotif SMK keahlian TKR di Kota Yogyakarta. Jenis penelitian ini adalah ex-post facto. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XII pada kompetensi TKR di SMK Kota Yogyakarta yang berjumlah 565 siswa. Sampel sejumlah 185 siswa ditentukan dengan teknik proportional random sampling. Pengambilan data variabel bebas menggunakan angket dengan skala Likert dan Rating Scale. Data variabel terikat dikumpulkan menggunakan dokumentasi. Analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan empat temuan ytiu: (1) terdapat pengaruh yang signifikan persepsi penguasaan metode mengajar praktik guru terhadap hasil belajar praktik kelistrikan otomotif; (2) terdapat pengaruh yang signifikan dari persepsi media pembelajaran terhadap hasil belajar pembelajaran praktik kelistrikan otomotif; (3)terdapat pengaruh yang signifikan dari motivasi belajar siswa terhadap hasil belajar pembelajaran praktik kelistrikan otomotif; (4) terdapat pengaruh yang signifikan dari persepsi penguasaan metode mengajar praktik guru, persepsi media pembelajaran, dan motivasi belajar siswa secara bersama-sama terhadap hasil belajar pembelajaran praktik kelistrikan otomotif.
FACTORS AFFECTING THE LEARNING OUTCOMES IN THE TEACHING AND LEARNING OF AUTOMOTIVE ELECTRICAL PRACTICE OF SMK IN YOGYAKARTA CITY
Abstract
The research aimed to reveal the effect of perceptions of teachers’ mastery of practice teaching methods, instructional media used by teachers, and students’ motivation on the learning outcomes in the teaching of automotive electrical practice of SMK of TKR expertise in Yogyakarta City. The research was ex-post facto research. The population was all grade XII students of SMK light vehicle enginering expertise in Yogyakarta City totalling 565 students. A sample of 185 students was established using the proportional random sampling technique. The data of the independent variable were collected using a questionnaire with Likert scale and Rating scale. The data of the dependent variable were collected using documentation. The data were analyzed using the multiple regression analysis. The research revealed four findings. (1) There was a significant effect of perceptions of teachers’ mastery of practice teaching methods on the learning outcomes in the teaching of automotive electrical practice; (2) There was a significant effect of instructional media on the learning outcomes in the teaching of automotive electrical practice; (3) There was a significant effect of the students’ motivation on the learning outcomes in the teaching of automotive electrical practice; (4) There was a significant effect of perceptions on teachers’ mastery of practical teaching methods, perceptions on instructional media, and students’ motivation collectively on the learning outcomes in the teaching of automotive electrical practice.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Arsyad, A. (2014). Media pembelajaran. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Atkinson, Rita L., Atkinson, Richard C., Smith, Edward E., et al. (2010). Pengantar psikologi, jilid 1. (Terjemahan Dr. Widjaja Kusuma). Tangerang: Interaksara Publisher. (Buku asli diterbitkan oleh Harcourt Brace & Company)
Bukit, M. (2014). Strategi dan inovasi pendidikan kejuruan dari kompetensi ke kompetisi. Bandung: Alfabeta.
Depdiknas. (2003). Undang-Undang RI Nomor 20, Tahun 2003, tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta: Kem- dikbud.
Depdiknas. (2009). Strategi dan arah kebijakan pembangunan pendidikan nasional tahun 2010-2014. Jakarta: Depdiknas.
Djamarah, S.B. & Zain, B. (2013). Strategi belajar mengajar. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Keller, J. M. (2010). Motivational design for learning and performance the arcs model approach. London: Springer.
Leighbody, G.B., & Kidd, D.M. (1968). Methods of teaching shop and technical subjects. New York: Delmar Publisher.
Nolker, H., & Schoenfeldt, E. (1983). Pendidikan kejuruan: pengajaran, kuriku- lum dan perencanaan. (Terjemahan Agus Setiadi). Jakarta: PT. Gramedia. (Buku asli diterbitkan oleh Expert Verlag)
Pavlova, Margareta. (2009). Technology and vocational education for sustainable development empowering individuals for the future. Australia: Springer Science+Business Media B.V.
Pribadi, B. A. (2010). Model desain sistem pembelajaran. Jakarta: Dian Rakyat.
Prosser, Charles A. & Quigley, Thos. (1950). Vocational education; in a democracy. Chicago: American Technical Society.
Sadiman, Arief, dkk. (2012). Media pendidikan pengertian, pengembangan, dan pemanfaatannya. Jakarta: Pustekkom Dikbud dan PT. RajaGrafindo Persada.
Santrock, J. W. (2012). Perkembangan masa hidup (13thed) jilid 1. (Terjemahan Benedicte Widyasinta). Jakarta: Erlangga. (Buku asli diterbitkan oleh McGraw Hill)
Smaldino, Sharon E., Lowther, Deborah L., Russel, James D. (2011). Instructional technology & media for learning teknologi pembelajaran dan media untuk belajar (9thed). (Terjemahan Arif Rahman). Jakarta: Kencana. (Buku asli diterbitkan tahun 2011 oleh Pearson Education, Inc.)
Sudijono, A. (2012). Pengantar evaluasi pendidikan. Jakarta: PT. RajaGrafindo Persada.
Uno, H. B. (2014). Teori motivasi & pengukurannya analisis di bidang pendidikan. Jakarta: PT. Bumi Aksara.
Vargas, Julie S. (2009). Behavior analysis for effective teaching. New York: Routledge.
Westwood, Peter. (2008). What teachers need to know about teaching methods. Australia: ACER Press2008.
DOI: https://doi.org/10.21831/jpv.v6i1.8118
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Our journal indexed by: