Pengembangan Kemampuan Menulis pada Anak Usia 4-5 Tahun di TK Primagama

Adinda Rohadati Aisy, Sebelas Maret University, Indonesia
Hafidzah Nur Adzani, Sebelas Maret University, Indonesia

Abstract


Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui perkembangan tahap kemampuan menulis anak usia empat sampai lima tahun di TK Kreatif Primagama pada kelas A dengan menggunakan metode SAS pembelajaran dengan kartu di area read and mathematic corner. Metode SAS atau Struktur Analitik Sintesis yaitu suatu pendekatan cerita disertai dengan gambar atau simbol yang didalamnya memulai mengajar  menulis dengan menampilkan  cerita yang diambil dari dialog  guru dengan siswa Penelitian ini menggunakan metode observasi dan wawancara terhadap guru kelas. Subjek penelitian ini adalah delapan murid di TK Kreatif Primagama pada kelas A tahun ajaran 2019/2020. Selain delapan murid tersebut, subjek penelitian ini juga dilakukan pada guru kelas A di TK Kreatif Primagama. Data dikumpulkan dari lembar pengamatan, catatan  lapangan, dan wawancara. Indikator keberhasilan dalam penelitian ini adalah bila rata-rata kemampuan menulis anak melalui kartu di area read and mathematic corner telah mencapai kriteria berkembang sesuai harapan (BSH), yaitu 75% hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan kemampuan menulis pada anak melalui kartu di area read and mathematic corner.


Full Text:

PDF

References


Anggalia, A., & Karmila, M. (2013). Upaya Meningkatkan Kemampuan Bahasa Ekspresif Anak dengan Menggunakan Media Boneka Tangan Muca (Moving Mouth Puppet ) pada Kelompok A Tk Kemala Bhayangkari 01 Semarang. Jurnal Penelitian PAUDIA, 1–27. Retrieved from http://journal.upgris.ac.id/index.php/paudia/article/view/509

Asiah, N. (2018). Pembelajaran Calistung Pendidikan Anak Usia Dini dan Ujian Masuk Calistung

Sekolah Dasar di Bandar Lampung. Terampil : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Dasar,

(1), 19. https://doi.org/10.24042/terampil.v5i1.2746

Dadan Suryana. (n.d.). Hakikat Anak Usia Dini. JURNAL UT, 1–65. Retrieved from http://repository.ut.ac.id/4697/1/PAUD4107-M1.pdf

Hajani, T. J. (2014). Kemampuan Menulis Anak Usia Dini. jurnal unib, 1–51. Retrieved from http://repository.unib.ac.id/8477/2/I%2CII%2CIII%2CI-14-tri-FK.pdf

Kesowo, B. (2003, July 8). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang

Sistem Pendidikan Nasional.

NuH, M. (2014). Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 137

Tahun 2014. Retrieved from https://www.academia.edu/37817634/Permendikbud_no_137_tahun

Prastiwi, Widi. (2012). Penerapan Metode Struktur Analitik Sintetik ( SAS ) untuk Meningkatkan Kemampuan Mengenal Membaca dan Menulis Permulaan untuk Anak Usia Dini di TK N Pembina Cawas Kelompok B Tahun Pelajaran 2011/2012. digilib.uns.ac.id, 1–118. Retrieved from https://digilib.uns.ac.id

Tatik Ariyanti. (2016). Pentingnya Pendidikan Anak Usia Dini bagi Tumbuh Kembang Anak The

Importance Of Childhood Education For Child Development. Jurnal UMP, 8, 1–9.




DOI: https://doi.org/10.21831/jpa.v8i2.28813

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Jurnal Pendidikan Anak

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Our Journal indexed by:

     

Supervised by:

RJI Main logo



Creative Commons License

Jurnal Pendidikan Anak is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Based on a work at https://journal.uny.ac.id/index.php/jpa.

Jurnal Pendidikan Anak Stats