PERBANDINGAN PEMAHAMAN PELAKU UMKM KONVEKSI DESA TEMBOK BANJARAN MENGENAI PINJAMAN ONLINE (PINJOL) DAN KREDIT PERBANKAN DI ERA DIGITAL

Intan Diah Syafira, Politeknik Harapan Bersama Tegal, Indonesia
Yeni Priatna Sari, Politeknik Harapan Bersama Tegal, Indonesia
Hikmatul Maulidah, Politeknik Harapan Bersama Tegal, Indonesia

Abstract


Dengan adanya perkembangan teknologi dan informasi, memberikan dampak yang signifikan dalam berbagai aspek kehidupan, tidak terkecuali pada sektor keuangan atau finansial (Fintech). Fintech mempengaruhi sektor keuangan salah satunya adalah pinjaman online (pinjol) dan kredit perbankan. Pemilihan sektor keuangan tersebut sebagai modal usaha. Dalam penelitian ini mengambil objek pada UMKM Konveksi di Desa Tembok Banjaran Kabupaten Tegal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan pemahaman pelaku UMKM Konveksi Desa Tembok Banjaran Kabupaten Tegal mengenai pinjaman online (pinjol) dengan kredit perbankan di era digital. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, wawancara, kuesioner dan studi pustaka. Sedangkan metode analisis data yang digunakan adalah metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar pelaku UMKM Konveksi Desa Tembok Banjaran telah memahami jasa kredit perbankan aman untuk digunakan sebagai peminjaman modal usaha dibandingkan dengan pinjaman online (pinjol).


Keywords


fintech; Online Loans (Pinjol); Banking Credit; Convection MSME

Full Text:

PDF

References


Amaliyah. (2023, September 19). Jerat Pinjol Bahayakan Masa Depan Milenial dan Gen Z. Poltekharber.Ac.Id.

Ardiansyah, T. (2019). Model Financial Dan Teknologi (Fintech) Membantu Permasalahan Modal Wirausaha UMKM Di Indonesia. In Majalah Ilmiah Bijak (Vol. 16, Issue 2). http://ojs.stiami.ac.id

Asmah. (2022). Analisis Perkembangan Pinjaman Online dan Pendapat GEN Z di Indonesia Pada Era Revolusi Industri 4.0.

Astari & Candraningrat. (2022). Pengaruh Fintech Terhadap Kinerja Keuangan Umkm Dengan Literasi Keuangan Sebagai Variabel Moderasi. JMASSBI.

Darmiwati & Syahfitri. (2021). Dampak Pinjaman Online Bagi Masyarakat. Communnity Development Journal.

Fidela et al. (2020). Pengembangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dengan Program Pemasaran Desa Jambu Raya di Desa Jambu, Kabupaten Sumedang. Jurnal Pusat Inovasi Masyarakat.

Firnanda, S. D. (n.d.). Analisis Pertumbuhan Kredit Perbankan di Indonesia (Studi Kasus Pada Bank BUMN Periode Tahun 2011-2020).

Indah at al. (2023). Perubahan Bank Di Indonesia Dari Bank Konvensial Menjadi Bank Digitalisasi di Era Evaluasi Industri 4.0. Student Research Journal.

Karina & Sari. (2022). Pengaruh Saluran Distribusi, Orientase Pasar Dan Orientasi Pelanggan Terhadap Kinerja Pemasaran UMKM Konveksi Desa Legok Gempol. Economic, Business, Management and Accounting Journal .

Nisha. (2023). Pemahaman Literasi Keuangan Dalam Penggunaan Jasa Paylater Pada E-Commerce di Indonesia (Studi Kasus Mahasiswa Politeknik Harapan Bersama).

Novendra & Aulianisa. (2020). Konsep dan Perbandingan Buy Now, Paylater Dengan Kredit Perbankan di Indonesia: Sebuah Keniscayaan Di Era Digital dan Teknologi . Rechts Vinding.

Rahmadyanto & Ekawaty. (2023). Tren Pinjaman Online Dalam Milenial: Telaah Kontributor Internal Dan Eksternal. Journal of Development Economic And Social Studies.

Ramdhan. (2021). Metode Peneitian (A. A. Effendy (ed.)). Cipta Media Nusantara.

Siagian et al. (2022). Analisis Kredit, NPL dan ROA Perbankan Nasioanl Saat Pandemi Covid-19. Jurnal Akrab Juara.

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Kuantitatif kualitatif dan R&D (P. D. Sugiyono (ed.). Penerbit Alfabeta.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Penerbit Alfabeta.

Suyadi et al. (2018). Analisis Pengembangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Kabupaten Bengkalis-Riau. Jurnal Ekonomi KIAT.




DOI: https://doi.org/10.21831/jep.v21i2.77360

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 Citation & Indexing:

 

 Creative Commons License

This site is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International