Aplikasi Dekomposisi Nilai Singular dan Transformasi Kosinus Diskrit untuk Perbaikan Kualitas Citra Satelit Landsat

Yori Kurniasari, Program Studi Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
Karyati Karyati, Program Studi Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia

Abstract


Citra landsat (land satellite) merupakan data citra area daratan dan lautan di bumi. Data citra tersebut tersedia dalam Sistem Informasi Geografis (SIG). Banyaknya aplikasi SIG menyebabkan adanya perbedaan kualitas citra satelit landsat. Buruknya kualitas citra satelit yang diperoleh dapat menyusahkan beberapa pihak yang membutuhkan letak geografis dengan jelas. Oleh sebab itu, perlu dilakukan perbaikan kualitas suatu citra satelit. Pada penelitian ini menggunakan dua tahapan metode yaitu dengan transformasi kosinus diskrit dan dekomposisi nilai singular. Tahapan pertama dengan transformasi kosinus diskrit yang bertujuan untuk mengurangi gangguan dasar citra dengan membaginya menjadi beberapa komponen dasar. Tahapan kedua dengan dekomposisi nilai singular yang merupakan metode untuk mengekspos struktur citra sehingga dapat diketahui beberapa properti penting dari suatu matriks. Dengan kedua tahapan tersebut, dapat dilakukan proses perhitungan secara matematis dan aplikatif dalam proses perbaikan kualitas citra satelit. Hasil akhir dari penelitian ini berupa aplikasi perbaikan kualitas citra satelit landsat.

Kata kunci: kualitas citra, citra landsat, transformasi kosinus diskrit, dekomposisi nilai singular


Keywords


kualitas citra; citra Landsat; transformasi kosinus diskrit; dekomposisi nilai singular

Full Text:

PDF

References


Suwargana, N. (2013). Resolusi spasial, temporal, dan spektral pada citra satelit landsat, spot, dan ikonos. Jurnal Ilmiah WIDYA, 1(2), 167-174.

Yanuar, R. C., Hanintyo, R., & Muzaki, A. A. (2018). Penentuan jenis citra satelit dalam interpretasi luasan ekosistem lamun menggunakan pengolahan algoritma cahaya tampak. Geomatika, 23(2), 75-86.

Brillianto, E., Suprayogi, A., & Yuwono, A. B. D. (2018). Aplikasi peta wisata berbasis mobile GIS pada smartphone android (Studi kasus Desa Guci, Kabupaten Tegal). Jurnal Geodesi UNDIP, 7(4), 98-106.

Demirel, H., Abarjafari, G., & Jahromi, M. N. (2008). Image equalization based on singular value decomposition. IEEE.

Demirel, H., Ozcinar, C., & Anbarjafari, G. (2010). Satellite image contrast enhancement using discrete wavelet transform and singular value decomposition. IEEE Geoscience and Remote Sensing, 7(2), 333-337.

Ashish, B., Kumar, A., & Padhy, P. (2011). Satellite image processing using discrete cosine transform and singular value decomposition. Springer-Verlag Berlin Heidelberg, 277-290.

Hartono, B., & Lusiana, V. (2014). Analisa teknik adaptive histogram equalization dan contrast stretching untuk perbaikan kualitas citra. Jurnal Teknologi Informasi DINAMIK, 19(1), 1-10.

Sajati, H. (2018). Analisis kualitas perbaikan citra menggunakan metode median filter dengan penyeleksian nilai pixel. Jurnal Ilmiah Bidang Teknologi ANGKASA, 10(1), 41-48.

Sulaiman, S., & Agoes, S. (2017). Analisis reduksi data citra menggunakan metode dekomposisi nilai singular. CITEE, 5(1), 21-25.

Adiwijaya, Suryandari, D., & Yulianto, F. (2009). dekomposisi nilai singular dan discrete fourier transform untuk noise filtering pada citra digital. Seminar Nasional Aplikasi Teknologi Informasi, (hal. 47-51).

Bindu, H., & Sugumaran, V. (2019). Multimodal medical image fusion with multi resolution discrete cosine transform. Springer Nature Switzerland, 8(1), 216-222.

Hidayat, E. Y., Firdausillah, F., & Hastuti, K. (2015). Sistem legalisir ijasah online berbasis QR code dan watermarking. Techno COM, 14(1), 13-24.

Munir, R. (2004). Pengolahan citra digital dengan pendekatan algoritmik. Informatika.

Krasmala, R., Purba, A. B., & Lenggana, U. T. (2017). Kompresi citra dengan menggabungkan metode discrete cosine transform (DCT) dan algoritma Huffman. JOIN, 2(1), 1-9.

Abdi, H., & Williams, L. J. (2010). Principal component analysis. John Wiley & Sons. Inc.

Kolman, B. K., & Hill, D. R. (2008). Elementary linear algebra with applications (Ninth edition). Pearson Education.




DOI: https://doi.org/10.21831/jsd.v10i1.39571

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Yogyakarta


Printed ISSN (p-ISSN): 2085-9872
Online ISSN (e-ISSN): 2443-1273

Indexer:
     

Creative Commons License
 
Jurnal Sains Dasar  is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License
 
Free counters!
 
View My Stats