RERAN SENAM DIABETES INDONESIA BAGI PENDERITA DIABETES MELLITUS
Abstract
Diabetes mellitus (DM) merupakan penyakit yang ditandai oleh tingginyakadar gula pada darah dan air seni. D M yang sekarang dikenal ada 2macam, yaim (1) Diabetes mellitus terganmng insulin (DMTI), dan (2)Diabetes mellitus tidak terganmng instilin (DMTTI). Penatalaksanaan DMdengan cara edukasi, perencanaan makanan, olahraga, dan obat-obatan.Olahraga yang teratur dapat digunakan sebagai program pengobatanDM, terutama diabetes tipe II dan sudah dikenal sejak lama selain diet danobat-obatan. Meskipun olahraga yang teramr pada penurunan gula darahD M tipe I masih kontroversial, namun mempunyai beberapa keuntungan,seperti dapat mengurangi resiko penyakit jantung, gangguan pembuluhdarah dan saraf.Prinsip olahraga bagi penderita D M harus mengikuti pemnjuk yangtelah ditentukan, yaim (1) Program latihan, (2) Porsi latihan, dan (3) Latihankaki. D i samping mengikuti pemnjuk tersebut, penderita masih mengikutipemnjuk lainnya demi keberhasilan dalam mengikuti latihan senam D Mtersebut.Kata kunci: Senam, Diabetes Mellims
Full Text:
PDFDOI: https://doi.org/10.21831/medikora.v0i2.4681
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c)
Indexed by:
In Collaboration with: