Analisis Kualitas Air Minum di Daerah Lingsar Kabupaten Lombok Barat yang Sesuai dengan Baku Mutu Air Minum Menggunakan Parameter Fisika dan Kimia

Fidia Wati, Faculty of Education and Teacher Training, Universitas Islam Negeri Mataram, Mataram, Indonesia
Lalu Ahmad Didik Meiliyadi, Faculty of Education and Teacher Training, Universitas Islam Negeri Mataram, Mataram, Indonesia
Bahtiar Bahtiar, Faculty of Education and Teacher Training, Universitas Islam Negeri Mataram, Mataram, Indonesia

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas air minum di daerah Lingsar Kabupaten Lombok Barat yang sesuai dengan baku mutu air minum yang dilakukan dengan uji parameter fisika dan kimia. Penelitian ini dilakukan karena mengingat bahwa air merupakan kebutuhan bagi semua makhluk hidup terutama manusia yaitu untuk minum, memasak, mandi, mencuci dll, oleh karena itu penting untuk kita mengetahui kualitas air yang kita pakai setiap hari terutama air yang sering dikonsumsi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dengan menganalisis parameter fisika (suhu, ph, konduktivitas dan TDS) dan parameter kimia kandungan logam berat seperti (Mn, Fe dan Cu). Hasil penelitian yang dilakukan menunjukkan bahwa uji parameter fisika untuk rata-rata suhu maksimum yaitu 26,7   pada mata air pancor bawaq dan untuk nilai minimum sebesar 24,9 , pada mata air sarasute, untuk rata-rata pH maksimum sebesar 6,75 pada mata air sarasute dan pH minimum 6,59 pada mata air pancor bawaq, untuk rata-rata TDS maksimum sebesar 288 mg/L pada mata air pancor siwaq dan TDS minimum sebesar 76,67 mg/L pada mata air sarasute, dan untuk rata-rata maksimum konduktivitas sebesar 204  S/cm pada mata air pancor bawaq dan konduktivitas minimum sebesar 153,76  S/cm pada mata air sarasute. Sedangkan Hasil uji parameter kimia logam berat yaitu untuk  mangan (Mn) pada mata air sarasute tidak terdeteksi, pada mata air pancor bawaq nilai Mn sebesar 0,0054 ppm dan nilai Mn pada mata air pancor siwaq sebesar 0,0060 ppm, untuk kandungan besi dan Tembaga (Cu) pada ketiga mata air tersebut tidak terdeteksi. Oleh karena itu kualitas air minum didaerah lingsar masih aman untuk dikonsumsi baik jika dilihat berdasarkan parameter fisika dan kimiamya karena tidak melebihi batas ambang atau masih berada pada batas ambang yang sudah ditentukan oleh PERMENKES RI Nomor 492/Menkes/Per/IV/2010.  


Keywords


Kualitas air minum, parameter fisika, parameter kimia

Full Text:

PDF

References


A. R. Singkam, I. L. Lestari, F. Agustin, P. L. Miftahussalimah, A. Y. Maharani, and R. Lingga. (2021), Perbandingan Kualitas Air Sumur Galian dan Bor Berdasarkan Parameter Kimia dan Parameter Fisika. BIOEDUSAINS J. Pendidik. Biol. dan Sains, 4(2), pp. 155–165.

K. F. A. Kamarati, I. A. Marlon, and S. M. (2018), Kandungan Logam Berat Besi ( Fe ), Timbal ( Pb ) dan Mangan ( Mn ) pada Air Sungai Santan Heavy Metal Content Iron (Fe), Lead ( Pb ) and Manganese ( Mn ) in The Water of The Santan River. J. Penelit. Ekosist. Dipterokarpa, 4, pp. 50–56.

A. N. Latupeirissa and J. B. Manuhutu. (2020), Analisis Parameter Fisika Dan Kesadahan Air Pdam Wainitu Ambon. Molluca J. Chem. Educ., 10(1), pp. 1–7.

B. D. A. Sandy, M. F. Radiyan, and H. F. Manalu. (2020), Analisis kelayakaan kualitas sumber mata air panas Desa Nyelanding sebagai air minum. Pros. Semin. Penelit. dan Pengabdi. pada Masy., 4, pp. 129–131.

A. Mustafa. (2022), Pengelolaan Kualitas Air untuk Akuakultur.

M. Faisal and D. M. Atmaja. (2019), Kualitas Air Pada Sumber Mata Air Di Pura Taman Desa Sanggalangit Sebagai Sumber Air Minum Berbasis Metode Storet. J. Pendidik. Geogr. Undiksha, 7( 2), pp. 74–84.

G. S. Saraswati, D. H. Santoso, and ... (2021), Analisis Kualitas Air sebagai Air Bersih pada Sumber Mata Air Ngaliyan Gunung A (1) dan (2). Pros. SATU …, (1), pp. 432–441.

A. Syuzita et al.(2022), Tingkat Pencemaran Lindi Pada Air Tanah Dangkal Di Sekitar TPA Kebon Kongok Menggunakan Parameter Fisika dan Kimia. vol. 19.

H. Hamzar, S. Suprapta, and A. Amal. (2021), Analisis Kualitas Air Tanah Dangkal Untuk Keperluan Air Minum Di Kelurahan Bontonompo Kecamatan Bontonompo Kabupaten Gowa. J. Environ. Sci., 3 (2).

A. A. Nainggolan, R. Arbaningrum, A. Nadesya, D. J. Harliyanti, and M. A. Syaddad. (2019), Alat Pengolahan Air Baku Sederhana Dengan Sistem Filtrasi. Widyakala J., 6, p. 12.

S. Sukristiyono, R. H. Purwanto, H. Suryatmojo, and S. Sumardi. (2021), Analisis Kuantitas dan Kualitas Air dalam Pengembangan Pemanfaatan Sumber Daya Air Sungai di Kawasan Hutan Lindung Sungai Wain. J. Wil. dan Lingkung., 9(3), pp. 239–255.

D. I. D. Telagawaru. (2022), Kata Kunci: Parameter Fisika, Pencemaran Air, Pengabdian kepada Masyarakat. 4(1), pp. 27–33.

P. A. Wati, A. D. Priyanto, Y. F. Silaban, and D. P. Ganendra. (2022), Qualitative Analysis of Water Contents in The Refill Drinking Water Depot Of Giripurno Village, Bumiaji, Batu. J. Trop. Food Agroindustrial Technol., 3(2), pp. 62–69.

L. A. Didik. (2017), Pengukuran Kalor Jenis Material Dengan Mengunakan. 2(2), pp. 1–4.

I. Syauqiah, N. Wiyono, and A. Faturrahman. (2018), Sistem Pengolahan Air Minum Sederhana (Portable Water Treatment). Konversi, 6 (1), p. 27.

V. Musli and R. de Fretes. (2016), Analisis Kesesuaian Parameter Kualitas Air Minum Dalam Kemasan Yang Dijual Di Kota Ambon Dengan Standar Nasional Indonesia (SNI). J. Arika, 10 (1), pp. 57–74.

I. W. T. Aryasa, D. P. Risky, and N. P. L. J. Artaningsih. (2020), Uji Pendahuluan Kualitas Air Pada Sumber Mata Air Di Banjar Tanggahan Tengah, Desa Susut Kecamatan Susut Kabupaten Bangli. J. Kesehat. Terpadu, 3(2), p. 76.

A. Y. Putra and P. A. R. Yulia. (2019), Kajian Kualitas Air Tanah Ditinjau dari Parameter pH, Nilai COD dan BOD pada Desa Teluk Nilap Kecamatan Kubu Babussalam Rokan Hilir Provinsi Riau. J. Ris. Kim., 10(2), pp. 103–109.

Y. Rohmawati and K. Kustomo. (2020), Analisis Kualitas Air pada Reservoir PDAM Kota Semarang Menggunakan Uji Parameter Fisika, Kimia, dan Mikrobiologi, serta Dikombinasikan dengan Analisis Kemometri. Walisongo J. Chem., 3(2), p. 100.

Permenkes RI. (2010), Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 492/Menkes/Per/IV/2010 Tentang Persyaratan Kualitas Air Minum. Peraturan Mentri Kesehatan Republik Indonesia. p. MENKES.

U. P. Banjir and D. A. N. L. Basah. (2022), Pengaruh Penerapan Tehnik Dan Metode Pengolahan Air Sederhana Berdasar Sumber Daya Lokal Dalam Penyediaan Sumber Air Bersih. 7(4), pp. 231–237.

S. Y. Manune et al. (2021), Penentuan kadar besi (Fe) air sumur dan air PDAM dengan metode spektrofotometri. J. Fis. Unand, 3 (1), p. 161.

F. N. Nabih, A. Takwanto, and M. Rahayu. (2021), Pengaruh Konsentrasi Ozon Terhadap Nilai Ph Dan Total Dissolve Solid (Tds) Produk Air Minum Dalam Kemasan (Amdk). Distilat J. Teknol. Separasi, 7(2), pp. 347–352.

D. Sriwahyuni and A. Afdal. (2021), Identifikasi pH, TDS, Konduktivitas Listrik, Kandungan Timbal (Pb), Tembaga (Cu), dan Kadmium (Cd) pada Bak Reservoir PDAM Kota Padang Panjang. J. Fis. Unand, 10(4), pp. 504–510, 2021.

A. yandra Putra. (2019), Uji Kualitas Air Tanah Dari Kadar Tds, Ion So42- Dan No3- Di Kecamatan Kubu Babussalam, Rokan Hilir. J. Res. Educ. Chem., 1(2), p. 23.

A. Hindayani and N. Hamim. (2022), Akurasi dan Presisi Metode Sekunder Pengukuran Konduktivitas Menggunakan Sel Jones Tipe E untuk Pemantauan Kualitas Air Minum. IJCA (Indonesian J. Chem. Anal., 5(1), pp. 41–51.

D. I. Pratiwi, A. Harijanto, and S. H. B. Prastowo. (2019), Analisis Hubungan Daya Hantar Listrik Dengan Total Dissolved Solid (Tds) Pada Air Minum Isi Ulang Di Sekitar Kampus Universitas Jember. FKIP e-PROCEEDING; Vol 4 No 1 Pros. Semin. Nas. Pendidik. Fis., 4(1), pp. 271–274.

S. Tautkus, L. Steponeniene, and R. Kazlauskas. (2004), Determination of iron in natural and mineral waters by flame atomic absorption spectrometry. J. Serbian Chem. Soc., 69(5), pp. 393–402.

A. Y. Putra and F. Mairizki. (2020), Penentuan Kandungan Logam Berat Pada Air Tanah Di Kecamatan Kubu Babussalam, Rokan Hilir, Riau. J. Katalisator, 5(1), p. 47.

K. M. Rendyta Silvi Wahyuningtyas, Prijanto Teguh Budi. (2019), Perbedaan Ketebalan Media Arang Sekam Padi Terhadap Penurunan Kadar Mangan ( Mn ) Pada Air Bersih. 11(2), pp. 155–159.

M. Yoon et al. (2019), Assessing children’s exposure to manganese in drinking water using a PBPK model. Toxicol. Appl. Pharmacol., 380(8), p. 114695.

I. Print, I. Online, R. Puspitarini, and R. Ismawati. (2022), Jurnal Dampak Kualitas Air Baku Untuk Depot Air Minum Air Isi Ulang ( Studi Kasus Di Depot Air Minum Isi Ulang Angke Tambora ). 1, pp. 1–7.

R. Kamble. (2021), Health Risk Assessment of Groundwater Iron and Manganese in Chandrapur District, Central India. Sustain. Agri, Food Environ. Res., 9(1).

N. Nurhidayati, L. A. Didik, and A. Zohdi. (2021), Identifikasi Pencemaran Logam Berat di Sekitar Pelabuhan Lembar Menggunakan Analisa Parameter Fisika dan Kimia. J. Fis. Flux J. Ilm. Fis. FMIPA Univ. Lambung Mangkurat, 18 (2), p. 139.

S. Munfiah. (2019), Parameter Biologi Dan Kimia Kualitas Air Mata Air Di Wilayah Kerja Puskesmas Rakit 1. Medsains, vol. 5, no. 01, pp. 2–7.

G. C. Ghosh, M. J. H. Khan, T. K. Chakraborty, S. Zaman, A. H. M. E. Kabir, and H. Tanaka. (2020). Human health risk assessment of elevated and variable iron and manganese intake with arsenic-safe groundwater in Jashore, Bangladesh,” Sci. Rep., 10(1), pp. 1–9.

C. Grimm and A. Gerhardt. (2018), Sensitivity Towards Copper: Comparison of Stygal and Surface Water Species’ Biomonitoring Performance in Water Quality Surveillance. Int. J. Sci. Res. Environ. Sci. Toxicol., 3(1), pp. 1–15.

V. N. Van Harling. (2018), Kualitas Air Tanah Berdasarkan Kandungan Tembaga [Cu(II)], Mangan [Mn(II)] Dan Seng [Zn(II)] Di Dusun – Dusun Sekitar Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Sampah Ngronggo, Salatiga. Soscied, 1(1), p. 5.




DOI: https://doi.org/10.21831/jsd.v12i1.54107

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Fidia Wati, Lalu Ahmad Didik Meiliyadi, Bahtiar Bahtiar


Printed ISSN (p-ISSN): 2085-9872
Online ISSN (e-ISSN): 2443-1273

Indexer:
     

Creative Commons License
 
Jurnal Sains Dasar  is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License
 
Free counters!
 
View My Stats