Korelasi pelaksanaan pembelajaran pendidikan jasmani pada masa pandemi covid-19 dengan hasil belajar siswa di SMA Bina Muda Cicalengka
Yudha Munajat Saputra, Universitas Pendidikan Indonesia Kampus Sumedang, Indonesia
Tatang Muhtar, Universitas Pendidikan Indonesia Kampus Sumedang, Indonesia
Abstract
Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui korelasi pelaksanaan pembelajaran pendidikan jasmani pada masa pandemi covid-19 dengan hasil belajar siswa di SMA Bina Muda Cicalengka. Penelitian ini menggunaka metode deskriptif kuantitatif dengan desain penelitian survey. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh siswa kelas X SMA Bina Muda Cicalengka, Kabupaten Bandung pada tahun Ajaran 2020/2021, dengan jumlah siswa 280 siswa. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini yaitu menggunakan simple random sampling dengan jumlah sampel yang digunakan yaitu 162 siswa. Pengambilan jumlah sampel dilakukan dengan menggunakan tabel Krejcie. Tabel Krejcie merupakan cara menentukan ukuran sampel yang sangat praktis. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu dengan angket persepsi siswa mengenai pembelajaran pendidikan jasmani di masa pandemi covid-19. Analisis data menggunakan uji korelasi spearman dengan r=0,008. Oleh karena itu, dalam penelitian ini menunjukkan adanya hubungan antara pelaksanaan pembelajaran pendidikan jasmani pada masa pandemi covid-19 dengan hasil belajar siswa.
Abstract: The purpose of this study was to determine the correlation of the implementation of physical education learning during the COVID-19 pandemic with student learning outcomes at SMA Bina Muda Cicalengka. This study uses a quantitative descriptive method with a survey research design. The population in this study were all students of class X SMA Bina Muda Cicalengka, Bandung Regency in the academic year 2020/2021, with a total of 280 students. The sampling technique in this research is using simple random sampling with the number of samples used is 162 students. Sampling was carried out using the Krejcie table. Krejcie tables are a very practical way of determining sample size. The data collection technique used is a student perception questionnaire regarding physical education learning during the covid-19 pandemic. Data analysis using Spearman correlation test with r = 0.008. Therefore, this study shows a relationship between the implementation of physical education learning during the COVID-19 pandemic with student learning outcomes.
Keywords
Full Text:
Fulltext PDFReferences
Daryono. (2020). Pelaksanaan pembelajaran daring di Era Covid-19. Penerbit Lutfi Gilang.
Jayul, A., & Irwanto, E. (2020). Model pembelajaran daring sebagai alternatif proses kegiatan belajar pendidikan jasmani di tengah pandemi Covid-19 Achmad. Jurnal Pendidikan Kesehatan Rekreasi, 6(2), 190–199.
Komarudin, & Prabowo, M. (2020). Persepsi siswa terhadap pembelajaran daring mata pelajaran pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan pada masa pandemi Covid-19. Majalah Ilmiah Olahraga (MAJORA), 26(2), 56–66.
Kumar, A. (2016). A study on mental toughness and sports competition anxiety for male and female basketball players. 3(2), 379–381.
Makki, & Aflahah. (2019). Konsep dasar belajar dan pembelajaran. Duta Media Publishing.
Nuriyah. (2020). Peran guru dan keberlangsungan pembelajaran di masa pandemi Covid-19. Syiah Kuala University Press.
Prabandaru, R. D., Lismadiana, L., & Nanda, F. A. (2020). Problem-based learning approach to improve service skills of badminton in physical education learning. International Journal of Education and Learning, 2(1), 14–24. https://doi.org/10.31763/ijele.v2i1.74
Purnamasari, D. (2013). Faktor-faktor yang mempengaruhi kecurangan akademik pada mahasiswa. Educational Psychology Journal, 2(1), 13–21. file:///D:/My Documents/Downloads/2581-Article Text-5082-1-10-20131203.pdf
Setiawan. (2017). Belajar dan pembelajaran. Uwais Inspirasi Indonesia.
Sugiyono. (2019). Metode penelitian kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Alfabeta.
Syahputra. (2020). Snowball throwing tingkatkan minat dan hasil belajar. Haura Publishing.
Tutkun, E., Gorgut, I., & Erdemir, I. (2017). Physical education teachers’ views about character education. International Education Studies, 10(11), 86. https://doi.org/10.5539/ies.v10n11p86
Walgito, B. (2010). Pengantar psikologi umum (Andi Offse).
WHO. (2020). Pesan dan kegiatan utama pencegahan dan pengendalian COVID-19 di Sekolah. Unicef, 1, 1–14. lbender@unicef.org
DOI: https://doi.org/10.21831/jpji.v17i1.43341
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://journal.uny.ac.id/index.php/jpji.