Pengaruh regulasi diri dan kedisiplinan terhadap kemandirian belajar siswa di sekolah dasar
Herwin Herwin, Pendidikan Sekolah Dasar, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh regulasi diri dan kedisiplinan siswa terhadap kemandirian siswa sekolah dasar. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif dengan jenis ex-post facto. Penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri Kepatihan Purworejo, SD Negeri Sebomenggalan, SD Negeri 2 Baledono, Kecamatan Purworejo, Kabupaten Purworejo. Sampel penelitian sebanyak 56 orang siswa yang dipilih secara random. Data dikumpulkan dengan menggunakan sakala psikologi serta dianalisis dengan menggunakan statistik deskriptif dan statistik inferensial melalui analisis regresi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa regulasi diri secara parsial berpengaruh terhadap kemandirian belajar siswa; kedisiplinan secara parsial berpengaruh terhadap kemandirian belajar siswa; serta regulasi diri dan kedisiplinan secara bersama-sama berpengaruh terhadap kemandirian belajar siswa.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Ali, M. & Asrori, M. (2006). Psikologi Remaja Perkembangan Peserta Didik. Jakarta: PT. Bumi Aksara.
Allen, K.E., & Lynnn, R.M. (2010). Profil Perkembangan Anak. Pra Kelahiran Hingga Usia 12 Tahun edisi 5. (Terjemahan Valentino). PT Indeks. (Edisi asli diterbitkan tahun 2008 oleh Thomson Delmar Learning. Clifton Park, NY).
Aqib, Z. 2014. Pendidikan Karakter Membangun Perilaku Positif Anak Bangsa. Bandung: CV. Yrama Widya.
Azwar, Saifudin. (2011). Metode Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Cervone, Daniel & Pervin, Lawrence A. (2012). Kepribadian: Teori dan Penelitian. (Alih bahasa: Aliya Tusyani, dkk). Jakarta: Salemba Humanika.
Mudjiman, H. (2007). Belajar Mandiri (Self- Motivated Learning). Surakarta: UNS Press.
Hong, S. C. & Yoon.P, Y. (2012). An analysis of the relationship between self- study, private tutoring , and self-efficacy on self-regulated learning. Journal of Educational Policy, (October 2011), 113–144.
Huynh, D., Stuart, T.H., Cecilia, M.P. (2009). The Impact of Advanced Pharmacy Practice Experiences on Students ‟ Readiness for Self-directed Learning. American Journal of Pharmaceutical Education 2009. 73 (4), 1-8.
Ormrod, J. E. (2008). Educational Psychology Developing Learners Sixth Edition (Psikologi Pendidikan Membantu Siswa Tumbuh dan Berkembang Edisi Keenam Jilid 2). (Alih bahasa: Prof. Dr. Amitya Kumara). Jakarta: Erlangga.
Ruminta. (2018). Perbedaan Regulasi Diri Belajar Pada Siswa Sekolah Dasar Kelas Vi Ditinjau Dari Jenis Kelamin. Jurnal Muara Ilmu Sosial, Humaniora, dan Seni. 2(1): 34.
Shohoudi, M., Khalil, Z., Mohammad, R.F. (2015). Relationship of Teaching Efficiency with Academic Self-Efficacy and Self-Directed Learning among English Language Students: University Students‟ Perspectives. Academic self-efficacy and self-directed learning. 4(2): 23–32.
DOI: https://doi.org/10.21831/jpipfip.v13i1.29662
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2020 Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Supervised by:
Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan has been indexed by: