PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK THINK PAIR SHARE UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR AKUNTANSI KOMPETENSI DASAR MENGHITUNG MUTASI DANA KAS KECIL SISWA KELAS X AKUNTANSI 2 SMK NEGERI 7 YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2011/2012

Hana Kurniawan, Jurusan Pendidikan Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
Andian Ari Istiningrum, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia

Abstract


Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action Research) yangbertujuan untuk meningkatkan Motivasi Belajar Akuntansi Kompetensi Dasar MenghitungMutasi Dana Kas Kecil siswa kelas X Akuntansi 2 SMK Negeri 7 Yogyakarta Tahun Ajaran2011/2012 melalui penerapan Metode Pembelajaran Kooperatif Teknik Think Pair Share(TPS). Penelitian ini dilaksanakan dalam bentuk kolaboratif yang dilaksanakan selama duasiklus.Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan observasi, angket danwawancara. Analisis data yang digunakan adalah analisis kualitatif dan analisis kuantitatif.Analisis kualitatif dilakukan dengan mereduksi data, menyajikan data dan menarikkesimpulan, sedangkan analisis kuantitatif dilakukan dengan membandingkan perolehan skorMotivasi Belajar Akuntansi dengan skor maksimum kemudian dipersentasekan.Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa Penerapan Metode PembelajaranKooperatif Teknik Think Pair Share (TPS) dapat meningkatkan Motivasi Belajar AkuntansiKompetensi Dasar Menghitung Mutasi Dana Kas Kecil siswa kelas X Akuntansi 2 SMKNegeri 7 Yogyakarta tahun ajaran 2011/2012 yang dibuktikan dengan adanya peningkatanpersentase skor Motivasi Belajar Akuntansi sebesar 16,28% dari sebelum penerapanPembelajaran Kooperatif Teknik Think Pair Share (TPS) sebesar 53,31% meningkat menjadi69,60% di siklus 1. Selanjutnya dari siklus 1 ke siklus 2 juga terjadi peningkatan sebesar11,47% atau diperoleh skor sebesar 81,07%. Selain itu berdasarkan angket yangdidistribusikan kepada siswa dapat disimpulkan pula bahwa terjadi peningkatan skorMotivasi Belajar Akuntansi siswa sebesar 4,18% dari skor siklus 1 sebesar 70,86% ke siklus2 sebesar 75,04%. Dengan cross check yang dilakukan melalui wawancara diperoleh pulahasil bahwa sebagian besar data yang diperoleh konsisten dengan data observasi dan dataangket.

Kata Kunci: Pembelajaran Kooperatif, Think Pair Share, Motivasi Belajar Akuntansi, SMKNegeri 7 Yogyakarta


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.21831/jpai.v10i1.925

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c)



Index sitasi:

                         


Creative Commons License
JPAI by JPAI is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Based on a work at https://journal.uny.ac.id/index.php/jpakun.
Permissions beyond the scope of this license may be available at https://journal.uny.ac.id/index.php/jpakun.