Implementasi proyek penguatan profil pelajar pancasila dalam pembentukan karakter peserta didik di TK ABA Ngoro-oro
Suwarti Suwarti, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
Alief Waliyati, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji implementasi projek penguatan profil pelajar Pancasila dalam pembentukan karakter peserta didik di TK ABA Ngoro-oro. Permasalahan utama penelitian ini adalah bagaimana realisasi projek penguatan profil pelajar Pancasila di TK ABA Ngoro-oro?. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi projek penguatan profil pelajar pancasila di TK ABA Ngoro-oro telah dilaksanakan dengan mengambil tema besar “Aku Cinta Indonesia” dengan topik Peringatan Hari Ulang Tahun Republik Indeonesia. Projek penguatan profil pelajar Pancasila ini berdiri sendiri tidak terintegrasi dalam kegiatan intrakurikuler. Projek penguatan profil pelajar Pancasila dengan topik Peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia dalam mewujudkan pembentukan karakter peserta didik. Karakater peserta didik yang muncul sesuai dengan profil pelajar Pancasila yang meliputi enam dimensi yaitu beriman bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berkebhinekaan global, gotong royong, mandiri, bernalar kritis.dan kreatif. Keenam dimensi profil pelajar Pancasila saling berkaitan dan tidak bisa dipisah-pisahkan.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Dahlia. (2018). Psikologi Perkembangan Anak Usia Dini. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Desmita. (2014). Psikologi Perkembangan Peserta Didik. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Eka Retnaningsih, L., & Patilima, S. (2022). Kurikulum Merdeka pada Pendidikan Anak Usia Dini.Jurnal Program Studi PGRA, 8(1), 143–158.
Ghufron, M. . (2018). Revolusi Industri 4.0: Tantangan, Peluang, Dan Solusi Bagi Dunia Pendidikan.
Erwinsyah, Alfian. (2017). Manajemen Pembelajaran Dalam Kaitannya Dengan Peningkatan Kualitas Guru. TADBIR: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 5(1), 69-84.
Fadlillah. (2018). Bermain dan Permainan. Jakarta: Kencana.
Hasan, Maimunah. 2009. PAUD. Yogyakarta: Diva Press.
Halimah, Leli. 2016. Pengembangan Kurikulum Pendidikan Anak Usia Dini. Bandung: Refika Aditama.
Irawati, D., Iqbal, A. M., Hasanah, A., & Arifin, B. S. (2022). Profil Pelajar Pancasila Sebagai Upaya Mewujudkan Karakter Bangsa. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 6(1), 1224–1238. https://doi.org/10.33487/edumaspul.v6i1.3622
Latif, Mukhtar., dkk. 2019. Orientasi Baru Pendidikan Anak Usia Dini Teori Dan Aplikasi. Jakarta: Kencana.
Khaironi, Mulianah. 2018. Perkembangan Anak Usia Dini. Jurnal Golden Age Hamzanwadi University, 3(1), 1-12.
Khairi, Husnuzziadatul. 2018. Karakteristik Perkembangan Anak Usia Dini Dari 0-6 Tahun. Jurnal Warna, 2(2), 15-28.
Miles, Matthew B., A. Michael Huberman, & J. Saldana. 2014. Qualitative Data Analysis: A Methods Sourcebook. Arizona State University-Third Edition. Sage Publications, Ltd.
Musfiqon. 2012. Panduan Lengkap Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: Prestasi Public Publiser.
Morrison, George S. 2012. Dasar-Dasar Pendidikan Anak Usia Dini. Jakarta: Indeks.
Nurzila, N. (2022). Dalam Menerapkan Kurikulum Merdeka Belajar Perlu Strategi Tepatguna. Jurnal Literasiologi, 8(4), 89–98. https://doi.org/10.47783/literasiologi.v8i4.397
Sugiyono, P. D. (2021). Metode penelitian pendidikan (M. T. Dr.Apri Nuryanto, S.Pd., S.T. (ed.); 3rd ed.). CV ALFABETA.
Sulistyati, D. M., Wahyaningsih, S., & Wijania, I. W. (2021). Projek Penguatan Profil Pancasila. In
Buku Panduan Guru Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.
Susilowati, E. (2022). Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar Pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam. Al-Miskawaih: Journal of Science Education, 1(1), 115–132. https://doi.org/10.56436/mijose.v1i1.85
Wiyani, N. A. (2022). Merdeka Belajar Untuk Menumbuhkan Kearifan Lokal Berbasis Nilai Pancasila pada Lembaga PAUD. 1(2), 63–74. https://doi.org/10.33830/antroposen.v1i2.3782
DOI: https://doi.org/10.21831/jpa.v12i2.57479
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2023 Jurnal Pendidikan Anak
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Our Journal indexed by:
Supervised by:
Jurnal Pendidikan Anak is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://journal.uny.ac.id/index.php/jpa.
Jurnal Pendidikan Anak Stats