Penelitian ini bertujuan mengetahui tekanan penduduk terhadap lahan pertanian diKecamatan Kembaran. Data untuk mengetahui tekanan penduduk terhadap lahanpertanian berupa data penggunaan lahan dan penduduk, mata pencaharian yangdiperoleh dari data sekunder dan primer. Analisis data dengan rumus tekanan pendudukpengharkatan dan tabel frekuensi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tekananpenduduk terhadap lahan pertanian tergolong tinggi sebanyak 11 desa, dan serta duadesa tergolong sedang yaitu Desa Sambeng Kulon dan Desa Bojongsari serta desatergolong rendah ada empat desa yaitu Desa Pliken, Tambaksari, Linggarsari danKarangsari. Tekanan penduduk terhadap lahan pertanian disebabkan oleh banyaknyapetani yang melebihi luas lahan sawah, bukan disebabkan oleh terjadinya konversi lahanpertanian ke non pertanian Desa yang dapat dijadikan alternatif pilihan pengembangansawah di Kecamatan Kembaran meliputi 4 desa, yaitu Pliken, Tambaksari, Bojongsari danPliken dengan meminimalisir dan mencari altrernatif mata pencaharian lain bagipenduduk bermata pencaharian petani.Kata Kunci:, Penggunaan lahan, lahan Pertanian, Tekanan Penduduk.