Kendala Kultural Pemberdayaan Wanita dalam Program Pembangunan
Abstract
Untuk mencapai tujuan pembangunan yang dikehendaki di masa yang akan datang terdapat beberapa faktor penghambat pembangunan. Dari beberapa kendala yang muncul, kendala kultural sangat dominan. Oleh karena itu diperlukan perubahan-perubahan pada faktor wanita sebagai subyek pembangunan dan birokrasi sebagai pelaksana pembangunan yang selama ini berperan besar dalam menentukan seberapa besar wanita dilibatkan dalam proses pembangunan. Kelemahan-kelemahan birokrasi yang ditunjukkan oleh faktor budaya yang mekanistik perlu diganti lebih organisadaptif, sehingga dapat diciptakan budaya kerja yang baru yang lebih efisien, rasional, bersih dari penyimpangan dan tanggap terhadap kepentingan wanita untuk meningkatkan perannya dalam pembangunan.
Kata Kunci: kultur, pemberdayaan,pembangunan
Full Text:
PDFDOI: https://doi.org/10.21831/efisiensi.v6i1.3827
Refbacks
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. read more...