Spektrum Kaya Warna dari Mosston untuk Mengajarkan Pendidikan Jasmani

Wawan S. Suherman,

Abstract


Pendidikanjasmani merupakansebuahmata pelajaran yang diberikan
dan sekolah dasar hingga sekolah menengah. Sebagai mata
pelajaran yang diberikan di semua jenjang pendidikan, pendidikan
jasmani (Penjas) memiliki kedudukan yang menguntungkan dan
memberikan pengaruh yang signifikan terhadap perkembangan anak.
Tidak seperti mata pelajaran lainnya yang ada di sekolah, Penjas
menitikberatkan perhatian pada ranah psikomotor,
walaupul!. tidak
mengabaikan perhatian pada ranah ko.gnitif dan afektif. Kedudukan
dan fungsi yang demikian tinggi menantang setiap guru Penjas harus
menciptakan proses pembelajaran yang menyenangkan, meng­
gembirakan, dan mencerdaskan bagi anak.
Proses demikian akan terwujud bila guru Penjas memiliki pengetahuan dan kemampuan yang
memadai, terutama dalam metode
pembelajarannya.
Muska Mosston dan Sara Ashworth menawarkan spektrum gaya
mengajar
(spectrUm of teaching styles) yang dikemas dalam buku
beIjudul
Teaching physical education, sebuah buku yang memberikan
kesempatan bagi
guru untuk memilih wama-wami gaya mengajar untuk
mengajarkan pendidikanjasmani. Buku ini telahmengalami cetak ulang
yang ke-4. Hal ini menunjukkan bahwa
Teaching physical education
memenuhi kebutuhan praktisi Penjas akan informasi yang aktual tentang
proses pembelajaran, terutama metode pengajarannya.
Pada buku edisi pertama, spektrum gaya mengajar hanya terdiri
dari delapan gaya mengajar yang saling berkaitan. Kemudian, pada
buku cetakan keempat ini (1994) sudah berkembang menjadi sebelas
gaya mengajar yang saling berkaitan. Perkembangan ini, sesuai dengan
pesan Mosston yang menyatakan bahwa
... and therefore, the spec­
trum remains an open structure that welcomes new discoveries in
teaching, and delineation
ofstyles and new options in the relationship
between teacher and learner. This is the future
ofthe spectrum - new
additions, new refinements,
new horizons.

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.21831/cp.v3i3.8741

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




 

Social Media:

     


 

 Creative Commons License
Jurnal Cakrawala Pendidikan by Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan UNY is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://journal.uny.ac.id/index.php/cp/index.

Translator
 
 web
    analytics
View Our Stats