BEBERAPA PROBLEM PENDIDIKAN DAN MAKNANYA BAGI ARAH PENGEMBANGAN SEKTOR PENDIDIKAN DI FPMIPA

Djohar Djohar,

Abstract


Selama ini perencanaan pengembangan fakultas lebih ditekankan pada proyeksi kebutuhan yang bersifat kuantitatif. Di samping itu, perencanaan dirumuskan secara linier didasarkan pada keadaan internal dari sualu fakultas, bahkan lebih sempit lagi sangat berorientasi pada urusan fisik termasuk perlengkapan belajar mengajar. Orientasi di atas, sering tidak didasari oleh kepentingan tuntutan pengembangan proses be1ajar-mengajar untuk merespon perubahan-perubahan yang berkaitan dengan tantangan pendidikan. Dalam tulisan ini. dikemukakan 12 macam faktor aktual yang secara langsung atau tidak langsung merupakan tantangan untuk ditanggapi dalam perencanaan pengembangan suatu fakultas, khususnya di FPMIPA.

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.21831/cp.v3i3.7592

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




 

Social Media:

     


 

 Creative Commons License
Jurnal Cakrawala Pendidikan by Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan UNY is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://journal.uny.ac.id/index.php/cp/index.

Translator
 
 web
    analytics
View Our Stats