PENGEMBANGAN ILMU DAN TEKNOLOGI KEPENDIDIKAN SERTA IMPLIKASI KELEMBAGAANNYA DALAM USAHA MENUNJANG PROFESIONALISASI JABATAN GURU

Sukamto Sukamto,

Abstract


Ada dua faktor pendorong utama yang mendasari tulisan ini. Pertama, keinginan untuk menunjukkan sikap responsif dari sistem pendidikan pada umumnya dan lembaga pendidikan guru pada khususnya terhadap situasi konteks yang senantiasa berubah. Sejalan dengan pesatnya perkembangan di rnasyarakat, kebutuhan akan jasa pendidikan pun selalu berkembang, yang ini memerlukan peninjauan dan penyesuaian secara berkala tentan.g peran guru maupun lembaga pendidikan yang menghasilkannya. Kedua, ibarat orang berpacu, ingin rnengambil jarak dan menilai situasi secara keseluruhan, untuk kemudian rneneruskan pacuan dengan suatu strategi yang lebih mantap.

Salah satu perrnasalahan pokok dunia pendidikan guru dewasa ini rnenyangkut pengernbangan ilrnu dan teknologi kependldikan serta irnplikasi kelernbagaannya dalarn sistem pengadaan dan pengembangan tenaga kependidikan. Hal ini kernudian akan dijabarkan lebih lanjut menjadi tiga dimensi, yaitu (1) dampak perkernbangan ilmu dan teknologi terhadap rnasalah kependidikan dan pengernbangan tenaga kependidikan, (2) peran SPPTK dalam pengernbangan ilmu dan teknologi, dan (3) pengembangan ilmu dan teknologi kependidikan serta pelembagaannya. Ketiga hal tersebut di atas mempunyai kaitan lineair satu dengan yang lain, sehingga pernbahasannyapun tidak dapat dipisahkan satu sarna lain.

Tulisan ini berusaha menginventarisasi permasalahan yang muncul dalam tiga pokok bahasan tersebut di atas dengan mengutarakan latar belakang dan .mernbandingkan antara kondisi yang ada sekarang dengan keadaan yang diinginkan. Alternatif pemecahanmasalah yang akan dikemukakan kemudian serta implikasi kelembagaan yang menjadi konsekuensinya dianalisis dengan titik berat pada usaha menunjang professionalisasi jabatanguru yang menjadi tema forum diskusi ini.


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.21831/cp.v2i2.7418

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




 

Social Media:

     


 

 Creative Commons License
Jurnal Cakrawala Pendidikan by Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan UNY is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://journal.uny.ac.id/index.php/cp/index.

Translator
 
 web
    analytics
View Our Stats