Analisis kebutuhan perancangan aktivitas pembelajaran berdasarkan pada dimensi sikap moral bagi siswa sekolah dasar

Auliya Aenul Hayati, Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Swadaya Gunung Jati, Cirebon, Indonesia
Dina Pratiwi DS, Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Swadaya Gunung Jati, Cirebon, Indonesia
Ena Suhena Praja, Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Swadaya Gunung Jati, Cirebon, Indonesia

Abstract


Pergeseran nilai dan motivasi atas kelangsungan pendidikan yang disematkan pada sekolah dasar semakin menguat seiring dengan harapan tak terbatas dari para orang tua dalam menjamin kualitas kepribadian sang anak. Pada praktiknya, permasalahan yang muncul bagaimana sekolah mampu menjawab berbagai tantangan yang disuguhkan dalam membentuk karakter disamping menjadikan siswa sebagai seseorang yang cerdas secara akademisi. Penelitian ini berupaya menganalisis kebutuhan atas perancangan aktivitas-aktivitas pembelajaran berdasarkan pada pengembangan sikap moral atau moral feeling siswa sebagai jawaban dan solusi dari permasalahan yang dikemukakan sebelumnya. Metode penelitian fokus pada R&D tahap pertama dari pola ADDIE. Hasil penelitian menunjukkan bahwa konsep moralitas pada pola pembelajaran siswa kelas V SDN Sunyaragi 2 relatif lebih memunculkan sisi moral knowing dengan pemaknaan sikap moral (moral feeling) yang hanya sebatas pada lapisan permukaan, tidak secara mendalam dan terstruktur. Dengan demikian, dibutuhkan sebuah perancangan aktivitas pembelajaran yang dapat mengakomodasi perkembangan dimensi moral feeling siswa dalam kaitannya dengan penguatan karakter positif yang idealnya dimiliki oleh siswa sebagai sumber daya manusia unggul.

-----------------------------------------------------------------------------------------

The shift in values and motivation for the continuity of education embedded in Elementary Schools is getting stronger along with the infinite expectations of parents in ensuring the quality of the child's personality. In practice, new problems arise surface is how schools are able to answer the challenges presented in shaping the character in addition to making students as someone who is smart academically. This research seeks to analyze the need for the design of learning activities based on the development of moral attitude or moral feeling of the students as the answer and solution of the problems presented earlier. Research method is R & D with ADDIE model. The results showed that the concept of morality on the pattern of learning grade V SDN Sunyaragi 2 relatively more led to the moral side knowing with the meaning of moral feeling (moral feeling) which is only limited to the surface layer, not in depth and structured. Thus, it takes a design of learning activities that can accommodate the development of students' moral sense dimensions in relation to the reinforcement of positive characters ideally possessed by students as excellent human resources.


Keywords


Learning Activities, Moral Value, Moral Feeling, Character, Elementary School.

Full Text:

DOWNLOAD FULL PAPER

References


Ali, M. (2009). Pendidikan untuk pembangunan nasional. Jakarta: Grasindo.

Danim, S. (2015). Pedagogi, andralogi, heuralogi,. Bandung: CV Alfabeta.

Darmadi, H. (2010). Pengantar pendidikan kewarganegaraan. Bandung: Alfabeta.

Hayati, A. A. (2015). Kajian pendidikan nilai moral melalui program living values activities dalam pengembangan karakter siswa di SMA Plus Muthahhari Bandung. Civicus : Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan, 19(2), 115–133.

Hayati, A. A. (2017). Manifestasi konsep living values education pada materi hak dan kewajiban warga negara melalui kegiatan konservasi mangrove mahasiswa Unswagati Cirebon. In Prosiding Konferensi Nasional Kewarganegaraan (KNKn) III, "Peneguhan Jiwa Profetik-Patriotik Warga Negara Dalam Merespon Dinamika Ke-Indonesia-an dan Kemanusiaan (hal. 152–158). Yogyakarta: Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta.

Helaluddin, & Syawal, S. (2018). Psikoanalisis Sigmund Freud dan Implikasinya dalam Pendidikan.

Komariah, K. St. (2011). Model pendidikan nilai moral bagi para remaja menurut perspektif Islam. Jurnal Pendidikan Agama Islam - Ta’lim, 9(1), 45–54.

Mujtahidin. (2017). Civic education di sekolah. Penguatan pendidikan karakter melalui pembelajaran PKn ang inovatif dan efektif. Surabaya: Pustaka Radja.

Mulyana, R. (2004). Mengartikulasikan pendidikan nilai. Bandung: Alfabeta.

Ruyadi, Y. (2010). Model pendidikan karakter berbasis kearifan budaya lokal ( penelitian terhadap masyarakat adat Kampung Benda Kerep Cirebon Provinsi Jawa Barat untuk pengembangan pendidikan karakter di sekolah ). In The 4th International Conference on Teacher Education (hal. 576–594). Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia.

Sanusi, A. (2016). Pendidikan untuk kearifan, mempertahankan kembali sistem nilai, belajar, dan kecerdasan. Bandung: Penerbit Nuansa.

Subur. (2007). Pendidikan nilai: Telaah tentang model pembelajaran. Insania, Jurnal Pemikiran Alternatif Pendidikan, 12(1), 1–10.

Supriadi, D., & Darmawan, D. (2013). Komunikasi pembelajaran. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Wiyono, H. (2012). Pendidikan karakter dalam bingkai pembelajaran di sekolah. Jurnal Ilmiah Civics, II(2).




DOI: https://doi.org/10.21831/jc.v16i1.20487

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Auliya Aenul Hayati, Dina Pratiwi DS, dan Ena Suhena

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Our journal indexed by:

                     

Supported by:

RJI Main logo

 

Jurnal Civics Media Kajian Kewarganegaraan is published by Univesitas Negeri Yogyakarta in collaboration with Indonesia Association Profession of Pancasila and Civic Education/Asosiasi Profesi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (AP3KnI).


Creative Commons License

Jurnal Civics is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

 

j.civics stat