DEKONSTRUKSI TERHADAP KUASA PATRIARKI ATAS ALAM, LINGKUNGAN HIDUP, DAN PEREMPUAN DALAM NOVEL-NOVEL KARYA AYU UTAMI

Wiyatmi Wiyatmi,
Maman Suryaman, UNY
Esti Swatika Sari, UNY

Abstract


DEKONSTRUKSI TERHADAP KUASA PATRIARKI
ATAS ALAM, LINGKUNGAN HIDUP, DAN PEREMPUAN
DALAM NOVEL-NOVEL KARYA AYU UTAMI
Wiyatmi, Maman Suryaman, dan Esti Swatikasari
FBS Universitas Negeri Yogyakarta
email: wiyatmi@uny.ac.id
Abstrak
Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan strategi dekonstruksi terhadap kuasa
patriarki atas alam, lingkungan hidup, dan perempuan dalam novel-novel Ayu Utami.
Penelitian ini menggunakan aliran pemikiran ekofeminisme. Sumber data adalah tiga
novel karya Ayu Utami, yaitu Bilangan Fu, Manjali dan Cakrabirawa, dan Maya. Hasil
penelitian sebagai berikut. Pertama, ketiga novel tersebut menggambarkan perjuangan
tokoh dalam melawan kuasa patriarki atas alam, lingkungan, dan perempuan yang terjadi
di kawasan taman bumi Sewugunung dan situs candi Calwanarang di era Orde Baru.
Kedua, bentuk perlawanan yang dilakukan tokoh sejalan dengan pemikiran ekofeminisme
dan merupakan strategi dekonstruksi terhadap kuasa patriarki atas alam, lingkungan,
dan perempuan.
Kata kunci: ekofeminisme, alam, patriarki, novel, Ayu Utami
THE DECONSTRUCTION OF PATRIARCHAL POWER
OVER NATURE, ENVIRONMENT, AND WOMEN IN AYU UTAMI’S NOVELS
Abstract
This study aims to describe deconstruction strategies against patriarchal power over
nature, environment, and women in Ayu Utami’s novels. The study used ecofeminism. The
data sources were Ayu Utami’s three novels, namely Bilangan Fu, Manjali dan Cakrabirawa,
and Maya. The findings are as follows. First, the three novels portray characters’ struggle
against patriarchy power over nature, environment, and women in the Sewugunung park
area and the Calwanarang temple site in the New Order era. Second, the forms of the
resistance that the characters make are in line with ecofeminism and are deconstruction
strategies against patriarchal power over nature,environment, and women.
Keywords: ecofeminism, nature, patriarchy, novels, Ayu Utami

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.21831/ltr.v15i2.11829

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




______________________

 

                                 

 

__________________________________________________________________________________________________

 

 

RJI Main logo

 

      

The International Journal of Linguistic, Literature, and Its Teaching at http://http://journal.uny.ac.id/index.php/litera/ is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

 __________________________________________________________________________________________________ 

 

Flag Counter