Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Iklim Organisasi terhadap Kepuasan Kerja Guru di SMP Negeri 1 Toili

Hasrat A Aimang, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH LUWUK, Indonesia
Wahyudin Rahman, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH LUWUK, Indonesia

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan kepala sekolah dan iklim organisasi terhadap kepuasan kerja guru pada SMP Negeri 1 Toili Kecamatan Toili. Populasi dalam penelitian ini seluruh guru SMP Negeri 1 Toili Kecamatan Toili yang berjumlah 37 orang, yang dalam hal ini adalah merupakan guru PNS, sedangkan sampel penelitian ini menggunakan teknik sampel jenuh dimana seluruh populasi guru yang berjumlah 37 orang dijadikan sampel penelitian. Teknik pengumpulan Data menggunakan metode kuesioner yang dianalisis secara deskriptif dan menggunakan statistik regresi linear berganda melalui program SPSS versi 20.0. Berdasarkan hasil penelitian maka diperoleh secara parsial variabel kepemimpinan kepala sekolah (X1) dan iklim organisasi (X2) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja guru (Y) pada SMP Negeri 1 Toili Kecamatan Toili. Dan berdasarkan hasul secara simultan variabel kepemimpinan kepala sekolah dan iklim organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja guru di SMP Negeri 1 Toili Kecamatan Toili. Dan untuk Variabel kepemimpinan kepala sekolah (X1) memberikan pengaruh yang dominan terhadap kepuasan kerja guru (Y) pada pada SMP Negeri 1 Toili Kecamatan Toili.


Keywords


Kepemimpinan; Iklim Organisasi; Kepuasan Kerja Guru

Full Text:

PDF

References


Aimang, H. A. (2012). Kepemimpinan Kepala Sekolah Di Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) Kilongan Kecamatan Luwuk Kabupaten Banggai. Jurnal Ilmiah Mutiarah Muhammadiyah, 2, 102–110. Retrieved from https://osf.io/grs8u

Birky, S., & Headly. (2006). An Administrator ‘s Challenge: Encouraging teachers to be leaders. NASSP Bulletin, Vol. 90 p. 87. National Association of Secondary School Principals.

Daniel, Y. (2008). Principal Leadrship in New Teacher Induction: Becominmg Agent of Change. International Journal of Education Policy & Leadership, 3(3).

Ghozali, I. (2007). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Sutrisno, D. K. (2017). Pengaruh Kepemimpinan dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Sekretariat DPRD Kabupaten Banggai. Jurnal Ilmiah Manajemen EMOR, 2(2), 75-89.

Mantja, W. (2007). Manajemen Pendidikan dan Supervisi Pendidikan. Malang: Wineka Media.

Mathis, R. L., & Jackson, J. H. (2009). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Salemba Empat.

Mulyasa, E. (2006). Manajemen Berbasis Sekolah. Konsep, Strategi dan Implementasi. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Purwanto, M. N. (2007). Administrasi dan Supervisi Pendidikan. Bandung: PT. Remaja Rosda Karya.

Rahman, W. (2015). Pengaruh Komunikasi dan Lingkungan Kerja Terhadap Semangat Kerja Pegawai Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Banggai. Jurnal Akuntansi & Manajemen, 1(1), 115 - 121.

Robbins, P. S., & Judge, T. A. (2008). Perilaku Organisasi. Edisi 12. Jilid 1. Alih Bahasa Diana Angelica dkk. Jakarta: Salemba Empat

Siagian, S. (2007). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Situmorang, S. H., & Lufti, M. (2012). Analisis Data, Untuk Riset Manajemen dan Bisnis. Medan: USU Press.

Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.




DOI: https://doi.org/10.21831/jamp.v7i2.24129

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2019 Jurnal Akuntabilitas Manajemen Pendidikan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Our journal indexed by:



ISSN 2461-0550 (online) || ISSN 2337-7895 (print)

 

RJI Main logo

Creative Commons LicenseJurnal Akuntabilitas Manajemen Pendidikan by http://journal.uny.ac.id/index.php/jamp is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
View My Stats