Pengembangan modul prakarya dan kewirausahaan materi kerajinan berbasis proses di SMK

Eka Rima Prasetya, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
Sukardi Sukardi, Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan modul prakarya dan kewirausahaan materi kerajinan berbasis proses yang layak digunakan di SMK. Penelitian ini merupakan penelitian dan pengembangan. Hasil penelitian adalah sebagai berikut: (1) modul prakarya dan kewirausahaan materi kerajinan berbasis proses layak digunakan; (2) menurut siswa, modul yang dikembangkan berkualitas sangat baik, dan jika dilihat dari nilai skewness distribusi data adalah normal; (3) penerapan modul dalam proses pembelajaran secara umun dapat terlaksana; dan (4) peningkatan pemahaman siswa dengan menggunakan modul yang dikembangkan berkategori sedang dengan rerata gain score sebesar 0,62 dan selisih nilai (effect size) 14,5 dengan persentase ketuntasan siswa sebesar 87%. Pembelajaran menggunakan modul juga mampu melatih kemandirian siswa dalam belajar dan mampu menumbuhkan kemampuan dalam bekerjasama.
Kata kunci: pengembangan, modul, prakarya dan kewirausahaan, kerajinan, berbasis proses

DEVELOPING CRAFT AND ENTREPRENEURSHIP MODULE OF PROCESS-BASED CRAFT MATERIALS IN SMK
Abstract
This study aimed to develop a craft and entrepreneurship module of process-based craft materials appropriate for SMK. This study was research and development.. The results of the study were as follows: (1) the developed craft and entrepreneurship module of process-based craft materials was appropriate for use; (2) according to the students, the developed module was very good and the skewness of the data distribution was normal; (3) in general, the implementation of the module in the learning process was succesful; (4) the improvement of the students’ understanding after using the developed module was in a fair category with an average score gain of 0.62 and the difference in value (effect size) was 14.5 with the percentage of mastery of about 87%. The instruction using the module was also able to train the students' autonomy in learning and to generate the ability to cooperate.
Keywords: development, module, craft and entrepreneurship, craft, process-based

Keywords


pengembangan; modul; prakarya dan kewirausahaan; kerajinan; berbasis proses

Full Text:

PDF

References


Badan Pusat Statistika. (2015). Tingkat pengangguran terbuka februari 2015. Diakses tanggal 10 Juni 2015 dari http://www.bps.go.id/brs/view/id/1139.

Barnet, K. & Ryan, R. (2005) Vocational education and training in Australian schools: Issues for practitioners. Inter- national Education Journal.

Berg. G. A. (2002). Why distance learning? Higher education administrative practices. Praeger Publisher, 88 Post Road West, Westport, CT 06881.

Clarke,L,.& Winch,.C. (2007). Vocational education, international approaches, developments and system. New York: Routledge 270, Madison Avenue, NY 10016.

Departemen pendidikan dan Kebudayaan, (2013). Permen No.7 Kerangka Dasar dan Struktur kurikulum Sekolah Menengah Kejuruan/Madrasah Aliyah Kejuruan. Jakarta. Dinas Pendidikan.

Gasskov, V.(2000). Managing vocational training systems. A handbook for senior administrators. Geneva: International labour Office.

Jerry,W.R. & William,B.C. (1972). Learning Modules: A Concept for Extension Educator?. Journal of extension winter.

Kemendikbud. (2014). Prakarya dan kewirausahaan. Jakarta: Pusat kurikulum dan perbukuan, Balitbang.

Kusnadi, (1983). Peranan Seni Kerajinan (Tradisional dan Baru) Dalam Pembangunan dalam Seni edisi XVII. STST ASRI: Yogyakarta.

Montague, N. (1995). The Process Oriented Approach to Teaching Writing to Second Language Learners. New York State Association for Bilingual Education Journal. Vol.10 p13-24

Nasution, S. (2010). Berbagai pendekatan dalam proses belajar dan mengajar. Jakarta: Bumi Aksara.

Reed, P.A. (2001). Learning style and laboratory preference: A study of middle school technology education teachers in virginia. Journal of technology education. Vol. 13 No. 1: 59-70.

Thiagarajan, S., Semmel, D.S & Semmel,M.L (1974). Instructional development for training teacher of exeptional childre. Minnesota: Indiana University.




DOI: https://doi.org/10.21831/jpv.v6i2.9552

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Our journal indexed by:
       

ISSN 2088-2866 (print) || ISSN 2476-9401 (online)

View Journal Visitor Stats