Kesiapan mahasiswa pendidikan jasmani kesehatan dan rekreasi melaksanakan praktik kependidikan
Herka Maya Jatmika, Pendidikan Olahraga, Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
Yovita Kalpikosari, Pendidikan Olahraga, Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesiapan mahasiswa Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi (PJKR) FIK UNY yang akan melaksanakan Praktik Kependidikan (PK) atau Pengenalan Lapangan Persekolahan (PLP) tahun 2020.Jenis penelitian ini adalah penelitian deksriptif kuantitatif dengan metode survei. Populasi penelitian ini adalah mahasiswa Prodi PJKR FIK UNY berjumlah 187 mahasiswa yang akan melaksanakan PK/PLP tahun 2020. Sampel yang diperoleh sebanyak 128 responden, pengambilan sampel dengan purposive sampling. Instrumen yang digunakan berupa angket. Hasil uji reliabilitas instrumen penelitian ini adalah 0,879. Hasil uji validitas dengan r tabel 0,325 dinyatakan dari 45 butir pernyataan gugur 13 butir sehingga untuk pengumpulan data penelitian sebanyak 32 butir. Teknik analisis data adalah deskriptif dengan persentase. Hasil penelitian kesiapan mahasiswa Prodi PJKR FIK UNY yang akan melaksanakan PK/PLP tahun 2020 dengan kategori sangat siap 13,28%, siap 12,5%, cukup siap 37,5%, kurang siap 32,81%, dan sangat kurang siap 3,91%.
Readiness of physical education, health and recreation students to implement educational practices
Abstract
This research aims to analyze students’ readiness level in educational practice or internship orientation program among the students of Physical Education, Health and Recreation (PEHR) study program in 2020. The research was descriptive qualitative research with survey method. The number of population in this research was 187 students of PEHR study program who participated in Educational Practice Program (EPP) or School Internship Orientation Program (SIOP) 2020. The sample collected in this research was 128 respondents; the sample was taken using a purposive sampling technique. The instrument used in this research was questionnaire. The result of reliability test of this research instrument was 0,879. The result of the validity test using r table 0.325 stated in 45 statements, 13 statements of fall with the total research data is 32 statements. The analysis technique used in this research was descriptive with a presentation. The result of the students’ readiness level in internship orientation program among the students of PEHR study program in 2020 shows that 13.28% of them were very ready, 12.5% of them were ready, 37.5% of them were quite ready, 32.81% of them were lack of preparation, 3.91% were very lack of preparation.Keywords
Full Text:
PDFReferences
Ameliola, S. & Nugraha, H. D. (2013). Perkembangan Media Informasi dan Tekonologi Terhadap Anak dalam Era Globalisasi. The 5th International Conference on Indonesian Studies: “Ethnicity and Globalization”ity and Globalization", 362–371.
Bullock, S. M. (2011). Inside teacher education: challenging prior views of teaching and learning. Rotterdam: Sense Publishers.
Chaplin, J. (2006). Kamus Psikologi Lengkap. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada
Departemen Pendidikan Nasional. (2013). Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 32 tentang Standar Nasional Pendidikan. Jakarta: Depdiknas
Dwitya, I Made Widiarsa. (2017). Tingkat Kesiapan untuk Menjadi Guru pada Mahasiswa Prodi Penjaskesrek angkatan 2013 Fakultas Pendidikan Olahraga dan Kesehatan IKIP PGRI Bali. Skripsi. Yogyakarta: FIK UNY
Eggen, P., & Kauchak, D. (2012). Strategie and models for teachers: teaching content and thingking skills, sixth edition. Boston: Pearson Education.
Fakultas Ilmu Keolahragaan. (2015). Kurikulum 2014 Program Studi Pendidikan Jasmani, Kesehatan, dan Rekreasi. Yogyakarta: FIK UNY
Jatmika, HM., Suryobroto, AA., Hastuti, TA. (2019). School Internship Orientation Programe (SIOP) of Undergraduate Students: an Outlook of Sport Education Students Readiness. Proseding YISHPESS: Universitas Negeri Yogyakarta.
Layla, N R.(2019). Kesiapan Mahasiswa Program Studi PJKR FIK UNY dalam Penyusunan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Guna Menghadapi Pengenalan Lapangan Persekolahan Tahun 2019. Skripsi. Yogyakarta: UNY.
Mustafa, Zainal EQ. (2009). Mengurai variabel hingga instrumentasi. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Permenristekdikti. (2017). Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI, nomor 55, tahun 2017, tentang Standar Pendidikan Guru. Jakarta.
PP PPL dan PKL. (2019). Panduan Pengenalan Lapangan Persekolahan. Yogyakarta: LPPMP UNY.
Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI nomor 73 tahun 2013 tentang Kerangka Kualifikasi Nasional Indonsesia (KKNI)
Peraturan Rektor Universitas Negeri Yogyakarta Nomor 5 Tahun 2020 tentang Kurikulum Merdeka Belajar-Kampus Merdeka. Yogyakarta: UNY
Permendikbud Nomor 49 Tahun 2014 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi
Qomariyah, A. N. (2013). Perilaku Penggunaan Internet pada Kalangan Remaja di Perkotaan. Perilaku Penggunaan Internet Pada Kalangan Remaja di Perkotaan, 53(9), 1689–1699. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004
Rastati, R. (2018). Media Literasi Bagi digital Natives: Perspektif generasi Z di Jakarta. Jurnal Teknologi Pendidikan. Vol. 06/01 Juni 2018/halaman 01-106.
Retnowati, S. (2016). Remaja dan Permasalahannya. Fakultas Psikologi UGM.
Santrock, J. W. (1998). Perkembangan Remaja (Edisi VI, Alih Bahasa: Shinto B. Adelar, dkk). Jakarta: Erlangga.
Siswoyo, D. (2017). Sekolah dan Guru. Yogyakarta: UNY Press
Slameto. (2015). Belajar dan faktor-faktor yang mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta.
Sugiyono. (2006). Metode penelitian kuantitatif kualitatif dan R&D.Bandung: Alfabeta.
Sudijono, A. (2006). Pengantar Statistik Pendidikan.Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Undang Undang Nomor 14 tahun 2005 tentang Guru dan Dosen
Winarni, S, Lismadiana. (2020). Kompetensi Guru Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan ditinjau dari Usia dan Jenis Sekolah. Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia. Vol 16, Nomor 1, April 2020
DOI: https://doi.org/10.21831/jpji.v16i2.35506
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2020 Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://journal.uny.ac.id/index.php/jpji.