PENINGKATAN PEMBELAJARAN LOMPAT JAUHMELALUI MEDIA BAN DI SEKOLAH DASAR GEDONG KIWO VYOGYAKARTA

Umi Hariyani,

Abstract


The aims of the research was to determine the improvement of the long-jump learning quality by using used-tireas the learning medium in Gedongkiwo primary school Yogyakarta. Classroom action research was used as themethod. The subjects were 31 students of the fifth grade. The research concluded that the long-jump learningusing used-tire gives good implication to the students learning. Proven with student motivation higher thanbefore and more active involve the learning.

Keywords: long-jump, learning media

Abstrak

Tulisan ini merupakan hasil penelitian yang bertujuan untuk mengetahui peningkatan kualitas pembelajaranlompat jauh dengan menggunakan ban sebagai media pembelajaran di Sekolah Dasar Gedong Kiwo KotaYogyakarta. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilakukan untuk meningkatkan kualitaspembelajaran pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan di SD Negeri Gedongkiwo Kota Yogyakarta. Subyekpenelitian adalah siswa kelas V SD Negeri Gedongkiwo Kota Yogyakarta berjumlah 31 siswa. Hasil penelitianmenyimpulkan bahwa pembelajaran lompat jauh dengan media ban memberi implikasi terhadap peningkatanproses pembelajaran lompat jauh siswa SD Negeri Gedongkiwo Kota Yogyakarta, dibuktikan dengan semakinmeningkatnya motivasi dan kemampuan siswa melakukan lompat jauh dan mendorong siswa lebih aktif danbersemangat untuk melakukan lompatan, dengan kalimat lain dapat dikatakan bahwa untuk meningkatkanproses pembelajaran lompat jauh siswa dapat dilakukan dengan menggunakan media ban.Kata kunci: lompat jauh, media pembelajaran


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.21831/jpji.v8i1.3480

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c)



Creative Commons License
Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://journal.uny.ac.id/index.php/jpji.

Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia Stats