PERENCANAAN JEMBATAN PEJALAN KAKI MENGGUNAKAN KAYU JATI HUTAN RAKYAT SEBAGAI MATERIAL KONSTRUKSI
Ali Awaludin, UGM, Indonesia
Bambang Supriyadi, , Indonesia
Abstract
ABSTRACT
Eco-friendly bridge planning is an important aspect to be considered, as the issue of global warming and energy crisis develop. This study examine the planning of pedestrian bridge using community forest wood materials. The analysis is done by 3D modeling on SAP2000 auxiliary software. The research stages consist of testing mechanical properties of wood and optimization of the maximum span of the bridge. The result of testing of mechanical properties obtained result that teak wood of Blora comunity forest have value of Emin 5757 MPa. Based on SNI-7973: 2013 the value is included in the E11 quality code. The design of the pedestrian bridge uses the Warren Truss frame type. This shape was chosen because it has the highest stiffness compared to the type of Howe Truss and Pratt Truss. Based on bridge structure analysis show that, with dimension 4x6 cm bridge can bear the load of plan until span 10 m with maximum deflection 9.9 mm
Keywords: design, pedestrian bridge, 3D model, SAP2000.
ABSTRAK
Perencanaan jembatan yang ramah lingkungan menjadi aspek tersendiri yang harus diperhatikan,seiring berkembangnya isu pemanasan globaldan krisis energi. Penelitian ini mengkaji tentang perencanaan jembatan pejalan kaki menggunakan material kayu hutan rakyat. Analisis dilakukan dengan pemodelan 3D pada software bantu SAP2000. Tahapan penelitian terdiri dari pengujian mechanical properties kayu dan optimasi bentang maksimum jembatan.Hasil pengujian sifat mekanik didapatkan hasilbahwa kayu jati hutan rakyat Blora memiliki nilai Emin 5757 MPa. Berdasarkan SNI-7973:2013 nilai tersebut termasuk dalam kode mutu E11. Desain jembatan pejalan kaki menggunakan tipe rangka Warren Truss.Bentuk ini dipilih karena memiliki kekakuan yang paling tinggi dibandingkan dengan tipe Howe Truss dan Pratt Truss.Berdasarkan analisis struktur jembatan menunjukkan bahwa, dengan kayu dimensi 4x6 cm jembatan dapat memikul beban rencana hingga bentang 10 m dengan defleksi 9.9 mm
Kata Kunci :desain, jembatan pejalan kaki, 3D model, SAP2000.
Full Text:
PDFDOI: https://doi.org/10.21831/inersia.v13i2.17177
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Maris Setyo Nugroho, Ali Awaludin, Bambang Supriyadi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.