TRAINER PID CONTROLLER SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN PRAKTIK SISTEM KENDALI

Eko Marpanaji, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan trainer PID controller dan menilai kelayakan trainer PID Controller. Trainer yang dikembangkan menggunakan aplikasi PID controller yaitu pengendali dual brushless. Penelitian ini merupakan penelitian R&D yang berorientasi produk berupa trainer dan modul pendamping. Setelah produk mendapat validasi dari ahli melalui uji alfa dan uji beta maka produk dievaluasi pada implementasi sesungguhnya. Pengembangan media merujuk pada model Lee & Owens. Penelitian ini menggunakan model pengembangan yang meliputi analisis, desain, implementasi dan evaluasi, dimana letak evaluasi dan revisi terletak pada tiap tahapan. Evaluasi dilakukan oleh ahli materi, ahli media dan pengguna. Pengambilan data menggunakan angket yang memiliki rentang nilai 1 s.d. 4. Perolehan nilai angket selanjutnya dikonversi untuk mengetahui kategori kelayakan. Hasil penelitian menunjukkan nilai kelayakan trainer PID Controller adalah 3,33 dan termasuk kategori Sangat Baik. Karena trainer PID Controller memperoleh nilai kelayakan sangat baik maka trainer ini dapat digunakan dalam pembelajaran di kelas

Keywords


Pengembangan, PID Controller, dual bhrusless

Full Text:

PDF

References


Azhar Arsyad. (2010). Media Pembelajaran. Jakarta : Raja Grafindo Persada.

Anderson, R. H. (1994). Pemilihan dan Pengembangan Media untuk Pembelajaran. Jakarta: PT RajaGrafindo Perkasa.

Heinich, R., Molenda, M., Russel, J.D., et al. (2005). Instructional media and technologies for learning (8thed). New Jersey: Prentice Hall.

Putu Sudira. (2011). Kurikulum dan Pembelajaran Pendidikan dan Pelatihan Vokasi Menyongsong Skill Masa Depan. Makalah Pengembangan Kurikulum. Bali : Politeknik Negeri Bali.

Reigeluth, C.M. (1999). What Is Instructional-Design Theory and How Is It Changing dalam Reigeluth, C.M. (Eds), Instructional-Design Theories and Models: A New Paradigm of Instructional Theory (Volume II)(pp 1-28).New Jersey: Lawrence Erlbaum Associates, Inc. Publishers.

Rusman. (2009). Manajemen Kurikulum (Seri Manajemen Sekolah Bermutu). Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Rusman. (2012). Belajar dan Pembelajaran Berbasis Komputer: Mengembangkan Profesionalisme Guru Abad 21.Bandung: Penerbit Alfabeta.

Smaldino, E.S., Russel, J.D., Heinich, R., et al. (2004). Instructional Media and Technologies for Learning (8thEdition). New Jersey: Pearson Merril Prentice Hall.

Sukardjo. (2005). Desain pembelajaran: Evaluasi pembelajaran. Handout perkuliahan: Program Pascasarjana Universitas Negeri Yogyakarta.

Suyono & Hariyanto. (2011). Belajar dan pembelajaran. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Trianto. (2009). Mendesain model pembelajaran inovativ-progresif. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Winataputra, U. S., et al. (2008). Teori belajar dan pembelajaran. Jakarta: Penerbit Universitas Terbuka.




DOI: https://doi.org/10.21831/elinvo.v2i1.16369

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Elinvo (Electronics, Informatics, and Vocational Education)

License URL: https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0/

Our Journal indexed by:

ISSN 2477-2399 (online) || ISSN 2580-6424 (print)

View My Stats

Flag Counter