Aktualisasi pendidikan karakter berbasis kultur sekolah dalam pembelajaran IPS di SMP

Ali Miftakhu Rosyad, Pendidikkan IPS, Program Pascasarjana UNY, Indonesia
Darmiyati Zuchdi, Program Pascasarjana UNY, Indonesia

Abstract


Penulisan artikel ini bertujuan untuk mengidentifikasi(1) perencanaan, pelaksanaan, dan penilaian pendidikan karakter berbasis kultur sekolah dalam pembelajaran IPS, dan (2) peran kultur sekolah dalam pendidikan karakter. Penelitian ini menggunakan studi kasus. Subjek dalam penelitian ini adalah kepala sekola, guru, dan siswa. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa (1) pada proses perencanaan sekolah memiliki program pengembangan kultur sekolah untuk mengimplementasikan  nilai-nilai karakter siswa yang diaktualisasikan melalui kegiatan pembelajaran; (2) pada proses pelaksanaan pendidikan karakter diaktualisasikan dengan memberi keteladanan, menegur, memberi tahu, memberi sangsi, dan memberi tugas melalui pendekatan dan metode yang komprehensif; (3) berdasarkan hasil penilaian menunjukan bahwa nilai-nilai karakter yang telah diaktualisasikan dengan baik dalam perilaku sehari-hari siswa di SMP N2 Juntinyuat  adalah demokrasi, religius, kerja sama, peduli sosial, rasa hormat, dan tanggung jawab; dan (4) peran kultur sekolah meliputi tiga aspek pokok yaitu persepsi mengenai suasana sekolah, perilaku murid, dan kepemimpinan kepala sekolah.

Kata kunci: pendidikan karakter, kultur sekolah, pembelajaran IPS.

 

THE ACTUALIZATION OF CHARACTER EDUCATION BASED ON SCHOOL CULTURE IN SOCIAL STUDIES LEARNING IN JUNIOR HIGH SCHOOL

Abstract

The article written is aimed to identify (1)planing, implementing, and assessing the character education based on school culture in social studies learning, and (2) the role of school culture in character education. The study was pursued the case study. The subjects were the principal, teachers, and students. The results showed that (1) in the process of planning the school has the development program of school culture to implement student character values which actualized through  learning activities; (2) in the implementation of character education actualized by giving good example, admonition, notification, punishment, and task; (3) based on assessing result showed that  the character values that have been actualized in the daily behavior of the students of SMP N2 Juntinyuat are democracy values, religious, cooperation, social care, respect/honor, and responsible; and (4) the role of school culture was described in three main aspects, those are the perception of school atmosphere, the behavior of the student, and management of headmaster.

Keywords: character education, school culture, and social studies learning

 


Keywords


pendidikan karakter; kultur sekolah; pembelajaran IPS.

Full Text:

Fulltext PDF

References


Agboola, A., & Tsai, K.C. (2012). Bring character education into classroom. Europan Journal of Education Research, 1(2), 164-170.

Arifin, A.H. (2012). Implementasi pendidikan multikultural dalam praksis pendidikan di Indonesia. Jurnal Pembangunan Pendidikan; Fondasi dan Aflikasi, 1(1), 72-82.

Arifin, Z. (2013). Evaluasi pembelajaran prinsip, teknik, prosedur. Bandung: Remaja Rosda Karya.

Baise, M. B., & Zevin, J. (2009). Young citiens of the world: teaching elementary social studies through civic engagement. New York and London: Routledge Taylor and Francis Group.

Basuki, I. & Hariyanto. (2014). Asesmen pembelajaran. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Dammon, W. (2002). Bringing in a new era in character education. United States: Hoover Institution Press, standfort university

Daryanto & Darmiyatun, S. (2013). Pendidikan karakter di sekolah. Yogyakarta: Penerbit Gava Media.

Daryanto. (2015). Pengelolaan budaya dan iklim sekolah. Yogyakarta: Penerbit Gava Media.

Finan, C., & Seanson, J. D. (2000). Accelerating the learning of all students cultivating culture change in school, clasrooms, and individuals. United States of America: A member of persues book groups.

Gunawan, H. (2012). Pendidikan karakter: Konsep dan implementasi. Bandung: Alfabeta.

Gunawan, R. (2011). Pendidikan IPS: filosofi, konsep dan aplikasi. Bandung: Alfabeta.

Haryati, M. (2007). Model dan teknik penilaian pada tingkat satuan pendidikan. Jakarta: Gaung Persada Press.

Larson, K. (2009). Understanding the importance of character education. Tesis master. tidak diterbitkan, University of Wisconsin-Stout. America.

Lickona, T. (1991). Educating for character: how our school can teach respect and responsibility. New York, Toronto, London, Sydney, Aucland: Bantam Book.

Lickona, T. (1997). The teacher’s role in charachter education. Journal of education, 179(2), 66-76.

Majid, A. & Rochman, C. (2014). Pendekatan ilmiah dalam implementasi Kurikulum 2013. Bandung: Remaja Rosdakarya Offset.

Majid, A. (2011). Perencanaan pembelajaran. Bandung: Remaja Rosdakarya Offset.

Moleong, L. J. (2014). Metodologi penelitian kualitatif. Bandung: PT. Rosdakarya.

Mulyasa, E. (2013). Manajemen pendidikan karakter. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Mulyasa, E.. (2013). Pengembangan dan implementasi Kurikulum 2013. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Presiden Republik Indonesia. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. 2003.

Rachmah, H. (2014). Pengembangan profesi pendidikan IPS. Bandung: CV. Alfabeta.

Rawanoko, E. S. (2016). Implementasi pendidikan karakter demokratis melalui pembelajaran pendidikan Pancasila dan kewarganegaraan pada siswa kelas XII di SMA. Tesis Magister: tidak diterbitkan. Program Pascasarjana Universitas Negeri Yogyakarta.

Rosenfeld, K.N. (2015). Digital online culture, identity, and schooling in the twenty-first century. USA: Palgrafe Macmilan.

Samani, M. & Hariyanto. (2011). Konsep dan model pendidikan karakter. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Supardan, D. (2015). Pembelajaran ilmu pengetahuansosial: perspektif filosofis dan kurikulum. Jakarta: Bumi Aksara.

Totura, C. (2012). The importance of school culture and climate. Research in Practice: Northerm Arizona University.

Wibowo, A. (2012). Manajemen pendidikan karakter di sekolah: konsep dan praktik implementasi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Zuchdi, D. (2009). Humanisasi pendidikan. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Zuchdi, D., Prasetyo, Z. K., & Masruri, M. M. (2012). Model pendidikan karakter: terintegrasi dalam pembelajaran dan pengembangan kultur sekolah. Yogyakarta: UNY Press.




DOI: https://doi.org/10.21831/hsjpi.v5i1.14925

Refbacks



Copyright (c) 2018 Harmoni Sosial: Jurnal Pendidikan IPS

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Our journal indexed by:

Supervised by:

RJI Main logo


Printed ISSN (p-ISSN): 2356-1807 | Online ISSN (e-ISSN): 2460-7916

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0

View Harmoni Sosial Stats