Kultur Sekolah Dalam Membentuk Kedisiplinan Siswa di SMA Angkasa Adi Sutjipto Yogyakarta

Anggi Permata Sari, Jurusan Pendidikan Sosiologi, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
Poerwanti Hadi Pratiwi, Jurusan Pendidikan Sosiologi, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
Aris Martiana, Jurusan Pendidikan Sosiologi, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia

Abstract


Penelitian ini mendeskripsikan kultur sekolah dalam membentuk kedisiplinan siswa di SMA Angkasa Adisutjipto. Penelitian menggunakan metode penelitian kualitatif. Informan pada penelitian ini berjumlah 11 orang. Teknik pemilihan informan menggunakan purposive sampling. Pengumpulan data dengan cara observasi, wawancara dan dokumentasi. Validitas data yang digunakan adalah triangulasi sumber. Teknik Analisis data menggunakan analisis model interaktif Miles Huberman yang meliputi pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa disiplin sebagai kultur utama sekolah karena pendidikan di SMA Angkasa berbasis semi militer yang di bimbing TNI AU secara langsung. Selain itu dari artifak fisik seperti; lokasi sekolah berada komplek AURI, seragam siswa lengkap dengan atribut kedirgantaraan, logo sekolah menunjukan berada dibawah naungan AURI.  Pada artifak perilaku menunjukkan hubungan yang harmonis antar warga sekolah, yang terlihat dari pola perilaku penerapan 3 S (senyum, salam dan sapa). Temuan terakhir yaitu pada nilai dan keyakinan yang dianut warga sekolah, berupa nilai kejujuran, keteladanan, kedisiplinan dan ketertiban.

Keywords


Kultur Sekolah, Disiplin

Full Text:

Download PDF

References


Aman, A. Sudrajat, A. & Yuliana, L. (2018). Effectiveness of social problem solving model in improving social skills of transvestites in the special regions Yogyakarta. Journal of Social Studies (JSS), 14(1). 1-12. https://doi.org/10.21831/jss.v14i1.21159

Astuti Dwi, Albertin. (2015). Pengaruh Budaya Sekolah Terhadap Karakter Siswa di SMA 3 Klaten. Jurnal Ilmiah Pendidikan. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta.

Benaziria, B., & Murdiono, M. (2019). Civic teacher strategy in the integration of nationalism and tolerance character in school based on pesantren in Yogyakarta city. Journal of Social Studies (JSS), 15(1). 13-34. https://doi.org/10.21831/jss.v15i1.25227.

Damsar. (2011). Pengantar Sosiologi Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Efianingrum, A. (2013). Kultur Sekolah. Jurnal Pemikiran Sosiologi. Volume 2 No. 1, 2013. https://jurnal.ugm.ac.id/jps/article/view/23404/pdf.

Ehiane, O. Stanley. (2014). Discipline and Academic Performance (A Study of Selected secondary Schools in Lagos, Nigeria. International Journal of Academic Research in Progressive Education and Development. January 2014, Vol. 3, No. 1 ISSN: 2226-6348. http://dx.doi.org/10.6007/IJARPED/v3-i1/758

Febriyanti, R. (2015). Perilaku Kedisiplinan Siswa Kelas X Selama Proses Pembelajaran Ilmu Gizi Di SMK N 3 Wonosari. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta.

Hanum, F. (2013). Sosiologi Pendidikan. Yogyakarta: Kanwa Publisher.

Herdiansyah, H. (2010). Metode Penelitian Kualitatif untuk Ilmu-Ilmu Sosial. Jakarta: Salemba Humanika.

Ibrahim. (2015). Metodologi Penelitian Kualitatif Panduan Penelitian Beserta Contoh Proposal Kualitatif. Pontianak: Perpustakaan Nasional.

Idrus, M. (2009). Metode Penelitian Ilmu Sosial Pendekatan Kualitatif dan Kuantitatif Edisi Kedua. Jakarta: Erlangga.

Kharis, A., Sudharto, & Yuliejantiningsih, Y. (2016). Pengaruh Budaya Sekolah dan Motivasi Berprestasi Terhadap Mutu Sekolah Dasar Negeri di UPTD Pendidikan Kecamatan Kabupaten Brebes. Journal UPGRIS.

Kurniawan, F. (2017). Analisis Penerapan Budaya Sekolah dalam Pembentukan Karakter Disiplin Siswa di Kelas III SD N 2 Blunyahan. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Yogyakarta .

Kurniawan, F. (2010). Analisis Penerapan Budaya Sekolah Dalam Pembentukan Karakter Disiplin Siswa Di Kelas III SD N 2 Blunyahan. Yogyakarta: Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Yogyakarta.

Kurniawati, A. (2016). Pengaruh Iklim dan Budaya Sekolah Terhadap Sikap Disiplin Siswa SMP Negeri 3 Terbanggi Besar Tahun Pelajaran 2015/2016. Bandar Lampung: Universitas Lampung. Journal Kultur Demokrasi.

Martono, N. (2014). Sosiologi Pendidikan Michel Foucalt: Pengetahuan, Kekuasaan, Disiplin, Hukuma, dan Seksualitas. Jakarta: Rajawali Pers.

Maslowski, Ralf. (2015). School Culture and School Performance. Journal of Educational Administration. https://www.researchgate.net/publication/235300819

Maulina, I. (2017). Kultur Akademik di Sekolah Menengah Atas Taruna Nusantara Magelang. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta.

Nasution. (2014). Sosiologi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Ngila, Winnie Muthoni. (2017). Student Emotional Intelligence and Self Discipline in Secondary Schools in Kenya. Journal of Research Innovation and Implications in Education (JRIIE) Vol. 1(3) pp. 82 -95, June 2017. Online ISSN: 2520-7504. http://jriie.com/index.php/JRIIE/index

Ningsih, I. R. (2015). Peran Kultur Sekolah Dalam Meminimalisasi Kenakalan Remaja Di Man Yogyakarta III. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta.

Ohlson, Matthew; Swanson, Anne ; Adams, Andrea ; Byrd, Anna. (2016). A Culture of Success—Examining School Culture and Student Outcomes via a Performance Framework. Journal of Education and Learning; Vol. 5, No. 1; 2016 ISSN 1927-5250 E-ISSN 1927-5269 Published by Canadian Center of Science and Education. http://dx.doi.org/10.5539/jel.v5n1p114

Sari, N. W., & Hanum, M.Si, P. F. (2017). Peran Kultur Sekolah Dalam Membangun Prestasi Siswa Di MAN 1 Yogyakarta. Journal Pendidikan Sosiologi. https://eprints.uny.ac.id/53139/6/JURNAL%2013413241013.pdf

Sari, P. N. (2017). Pengembangan Karakter Siswa Melalui Budaya Sekolah yang Religius di SD Aisiyah Unggulan Gomolong Tahun 2017. Jurnal Pendidikan, 2.

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Kualitatif, Kuantitatif dan Kombinasi (Mixed Methods). Bandung: Alfabeta.

Susilo, J.M. (2016). Strategi Menciptakan Budaya Sekolah Yang Kondusif Melalui Paradigma Sekolah Unggul Muhammadiyah. Yogyakarta: Jurnal Prosiding Symbion (Symposium on Biology Education)

Trisnawati, D. D. (2013). Membangun Disiplin dan Tanggung Jawab Siswa SMA Khadijah Surabaya melalui Implementasi Tata Tertib Sekolah. Kajian Moral dan Kewarganegaraan Nomor 1 Volume 2 Tahun 2013.

Tuloli, J., & Ismail, D. E. (2016). Pendidikan Karakter. Yogyakarta: UII Press Yogyakarta.

Zamroni. (2013). Manajemen Pendidikan suatu Usaha Meningkatkan Mutu Sekolah. Yogyakarta: Penerbit Ombak.

URL:http://faridakurniawan.blogs.uny.ac.id/wp-content/uploads/sites/15485/2017/10/ANALISIS-PENERAPAN-BUDAYA-SEKOLAH-DALAM-PEMBENTUKAN-KARAKTER-DISIPLIN-SISWA-DI-KELAS-III-SD-N-2-BLUNYAHAN.pdf

URL:https://scholar.google.co.id/scholar?q=related:zixIRBp55awJ:schola.google.com/&scioq=ARTEFAK+SEKOLAH&hl=id&as_sdt=0,5




DOI: https://doi.org/10.21831/dimensia.v8i2.36368

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Anggi Permata Sari, Poerwanti Hadi Pratiwi, Aris Martiana

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

eISSN : 2654-9344   |     pISSN : 1978-192X

Dimensia is abstracting, indexing, and listing  in the following databases: 

                           

Follow us at  dimensia.sosiologi

Suported by:

RJI Main logo

Dimensia dalam https://journal.uny.ac.id/index.php/dimensia/index mengikuti aturan lisensi Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional 

https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0/deed.id

https://creativecommons.org/licenses/by-nc/2.0/deed.en

View My Stats